Bersama Taman Kehati Aqua Subang, Petani Belajar Penanggulangan Hama Alami

Bersama Taman Kehati Aqua Subang, Petani Belajar Penanggulangan Hama Alami
Bersama Taman Kehati Aqua Subang, Petani Belajar Penanggulangan Hama Alami
0 Komentar

Taman Kehati Aqua Subang memiliki dua fungsi yaitu sebagai lokasi pembelajaran dan lokasi perlindungan flora dan fauna yang terdapat di area tersebut. “Bapak-bapak petani dapat belajar mengenai pertanian organik, perlindungan tanaman langka, satwa lokal dan belajar tentang pengelolaan lingkungan hidup di sini,” ungkap Zaenal Abidin SR CSR PT Tirta Investama Subang dan sekaligus sebagai penutup acara.(vry)

IST
PELATIHAN: Petani dari Kecamatan Kasomalang dan Cisalak mengikuti pelatihan penanggulangan hama tanaman terpadu bagi petani di lingkup Taman Kehati Aqua Subang, Senin (26/7). (rls/adv)

0 Komentar