Ampuh! Ini Cara Taklukkan Pasangan Agar Tidak Terlalu Posesif Lagi

Ampuh! Ini Cara Taklukkan Pasangan Agar Tidak Terlalu Posesif Lagi (ilustrasi pasangan)
Ampuh! Ini Cara Taklukkan Pasangan Agar Tidak Terlalu Posesif Lagi (ilustrasi pasangan)
0 Komentar

RAGAM-Mempunyai pasangan dengan sifat posesif tentu saja membuat kita merasa sangat tidak nyaman.

Meskipun kadang orang posesif itu dikenal lebih setia dibanding yang tidak posesif, tetapi jika posesif berlebihan akan tetap tidak begitu nyaman juga menjalin hubungan

Namun, tentu saja terdapat berbagai macam cara untuk menaklukkan pasangan dengan sifat posesif, seperti di bawah ini

1. Membuktikan Kita Dapat dipercaya

Baca Juga:Malam Anugerah Desa Wisata 2021, Menko Perekonomian Sebut Pembangunan Pariwisata Penggerak Pertumbuhan Ekonomi8 Tips Liburan Long Weekend Hemat Bersama Keluarga!

Turunnya kepercayaan adalah salah satu penyebab pasangan bersikap posesif. Tetapi, jangan merasa tidak aman atas faktor ini.

Kita bisa membuktikan kepada pasangan bahwa kita adalah sosok yang bisa dipercaya. Salah satu caranya adalah jangan sampai berbohong pada pasangan

2. Kenalkan pasangan dengan sahabat dan teman-teman

Biasanya, pasangan yang posesif tidak percaya pada apapun yang kita lakukan. Sebab dia merasa asing dan tidak mengenal lingkungan yang ada di sekitar kita.

Maka tidak heran jika dia menaruh rasa curiga pada apa yang kita lakukan.  Untuk itu, tidak ada salahnya kita mengenalkan pasangan pada sahabat dan teman-teman sehari-hari kita.

3. Beri kabar

Sewaktu berada jauh dari pasangan, maka tetap selalu memberinya kabar. Beri tahu pasangan bahwa kita sedang sibuk atau boleh menghubungi nanti. (genpi/jpnn/Jni)

0 Komentar