Seminar Nasional di Polsub, Psikolog Sebut Pendidikan Perlu Memahami Karakter Generasi Z

Seminar Nasional di Polsub, Psikolog Sebut Pendidikan Perlu Memahami Karakter Generasi Z
0 Komentar

“Sehingga profesi tertentu yang sudah tidak dianggap “menguntungkan” dan sulit mungkin akan ditinggalkan,” katanya.

Menurut Rusyda apabila kita memahami generasi Y dan Z dalam dunia pendidikan maka ada beberapa strategi yang perlu dilakukan diantaranya perlu adanya penyesuaian dari pihak sekolah ataupun perguruan tinggi terkait metode belajar, kebijakan, dan layanan administrasi.

“Pendampingan Guru BK sangat penting, terutama ketika pelajar menghadapi masalah dalam pengembangan minat perlu dilakukan pendampingan untuk memperkuat karakter dari Generasi Z,” pungkasnya.(rls/ysp)

Laman:

1 2
0 Komentar