TEKNOLOGI– Game sekarang ini sudah termasuk salah satu hal yang penting dalam kehidupan kaum milenial.
Dengan bermain game, waktu luang pun bertambah seru dan juga tidak monoton.
Apabila sedang bersama teman atau keluarga, game yang cukup pas dimainkan ialah game multiplayer yang tentu saja menambah jiwa kebersamaan dengan teman yang juga bermain game.
Baca Juga:Pemda Kabupaten Bandung Barat Anggarkan Rp.4,5 Miliar untuk PosyanduCatatan Harian Dahlan Iskan: Virus Taki
Di bawah ini ada 5 game yang menjadi rekomendasi untuk android online yang bisa dilakukan secara multiplayer dengan beragam tema.
Seperti dilansir dari laman Marlinbooking via Fajar, Berikut game yang direkomendasikan:
5 Game Multiplayer Online Android Santai Tapi Seru
Stumble Guys
Stumble guys menjadi rekomendasi Game pertama yang direkomendasikan.
Kitka Games yang merupakan pihak pengembang adalah yang merilis dan mengembangkan game ini sejak dulu hingga sekarang.
Stumble Guys dirilis pada tahun 2020, pada tanggal 24 September.
Game unik ini banyak dimainkan kaum milenial. Konsep utama dari permainan ini adalah kompetisi dengan bergaam medan yang dilewati. Karakter yang ada juga tak kalah unik
Ruang yang dibutuhkan untuk game yang diunduh lebih dari 100juta download ini tidak terlalu banyak memakan ruang, cukup menyediakan ruang penyimpanan sebesar 77 MB.
2. UNO
Untuk yang suka bermain kartu, maka memilih game UNO termasuj yang pas, sebab Uno merupakan salah satu golongan game kartu yang mempunyai kepopuleran tingkat tinggi.
Baca Juga:BKKBN Jabar Targetkan 100 Persen Ibu Melahirkan di RS Gunakan Kontrasepsi Pasca PersalinanPenyumbang Utama Inflasi, Cabai Merah Miliki Andil Sebesar 0,31 Persen
Game Uno dikembangkan oleh Mattel163 Limited dan telah dirilis sejak tahun 2019.
Walaupun cuma berbasis game, tetapi ketika memainkannya tentu merasa seperti bermain UNO langsung
Hal ini lantaran terdapat beragam fitur menarik dan unik yang pas untuk dimainkan. Levelnya pun sangat banyak dengan sejumlah tantangan baru yang cukup seru.
3. Call of Duty
Game rekomendasi ketiga adalah, Call of Duty yang dikembangkan Garena Mobile Private.
Game ini pun tergolong baru lantaran dirilis pada tahun 2019, yakni tanggal 29 September.
Meski baru, game ini mampu menarik unduhan pengguna sekitar 50 juta unduhan lebih dengan rating yang kian meningkat.