TEKNOLOGI – Rahasia dan Cara Membuat Google Form Gratis di Hp dan Laptop, Banyak yang Belum Tahu.
Langkah-langkah cara membuat google form tidaklah serumit yang dibayangkan, terlepas itu mau dibuat di handphone atau lewat Laptop/PC
Kita perlu mengetahui rahasia dan cara membuat google forms gratis di Hp atau Laptop ini sebab layanan ini tentu sangat dibutuhkan bagi para pelajar atau para pekerja kantoran.
Baca Juga:Prabowo Perhitungkan Ridwan Kamil Sebagai CawapresHongHandWood Subang Manfaatkan Limbah Kayu Bernilai Ekonomis
Informasi yang diinput ke google form secara otomatis akan masuk ke spreedsheet kepunyaan google juga.
Seperti dirangkum dari Genpi.co.id, dibawah ini cara mudah membuat google form tanpa bayar alias gratis yang bsia dicoba sendiri di rumah:
- Login Terlebih dahulu ke akun Gmail di Hp atau di Laptop, (Perangkat yang digunakan untuk membuat Form)
- Buka https://docs.google.com/ atau klik link resmi ini: GOOGLEFORM
- Lalu Klik tanda plus: + pada kiri atas
- Isi judul serta deskripsi sesuai topik yang ingin kamu masukkan
- Tambahkan/masukkan pertanyaan
- Lalu Isi sejumlah pilihan jawaban.
- Klik tombol SendÂ
- Taraaa…. Google Form pun selesai dibuat.
Bagaimana? mudah bukan? Jadi bisa kapanpun membuat google form secara gratis asalkan sedang online di hp atau laptop ya. Selamat Mencoba. (Jni)