Cara Berhenti Langganan GetContact Premium, Berbayar di iPhone dan Android
Cara Berhenti Langganan GetContact Premium ini diperuntukkan untuk kamu yang sudah berlangganan getcontact premium atau berbayar
Namun ingin berhenti berlangganan baik di Android atau iPhone
Hampir semua orang menggunakan smartphone di era modern ini, dan banyak juga yang menginstal aplikasi GetContact di dalamnya.
Aplikasi ini memungkinkan pengguna untuk melihat nomor telepon seseorang meskipun nomor tersebut tidak terdaftar dalam kontak mereka.
Baca Juga:33 Makanan dan Minuman yang Laris di Bulan Puasa, Ide Jualan Nih!Rekomendasi Hp 1 Jutaan untuk Live Streaming, Murah Bingits, Cek di Sini
Namun, meskipun aplikasi ini mungkin berguna bagi sebagian orang, banyak juga yang ingin berhenti berlangganan GetContact.
Dalam artikel ini, kami akan membahas beberapa cara untuk berhenti berlangganan GetContact secara mudah dan cepat.
Cara Berhenti Langganan GetContact Premium, Berbayar di iPhone dan Android
Metode ini bisa diterapkan untuk kamu pengguna hp android atau iPhone dengan beberapa langkah yang cukup mudah
GetContact adalah aplikasi yang memungkinkan pengguna untuk mengidentifikasi dan blokir panggilan masuk dari nomor yang tidak dikenal atau spam.
Aplikasi ini juga menyediakan fitur-fitur lain, seperti:
- Penyaringan panggilan,
- Pemblokiran nomor, dan
- Pengelolaan kontak
Yang mana fungsinya dapat membantu pengguna untuk mengontrol panggilan masuk yang diterima.
Namun, Bagaimana cara jika kamu telah berlangganan aplikasi GetContact,
Namun tiba – tiba ingin membatalkan layanan getcontact premium
Untuk cara mudah berhenti getcontact premium, maka bisa dicoba dengan 2 cara mudah di bawah ini:
Panduan Cara Berhenti Langganan GetContact Berbayar di iPhone
- Masuk ke Settings
- Lalu tap “Apple ID” yang kamu gunakan.
- Pilih menu “Subscriptions”
- Tap Aplikasi Getcontact yang telah diinstal sebelumnya
- Jika yakin berhenti berlangganan, pilih “Cancel Subscription”.
- Terakhir, pilih konfirmasi pembatalan langganan getcontact premium.
- Jika caranya benar, maka langganan getcontact premium di iPhone sudah berhenti
Tutorial Cara Berhenti Berlangganan GetContact Berbayar di Android
- Masuk ke Google Play Store.
- Pilih foto profil.
- Masuk ke menu “Payments&subscriptions”
- Lalu pilih “Subscriptions”.
- Kemudian pilih aplikasi Getcontact yang sebelumnya terinstall
- Klik “Cancel subscription”.
- Selanjutnya tinggal pilih “Konfirmasi pembatalan langganan”.
- Apabila caranya benar, maka otomatis layanan getcontact premium di android akan berhenti