Pecinta Ikan Hias Wajib Tau Jenis ikan koi slayer yang Paling Populer

Pecinta Ikan Hias Wajib Tau Jenis ikan koi slayer yang Paling Populer
0 Komentar

Pada tahun 2017 yang mengalami pertumbuhan positif nilai ekspor ikan hias yaitu DKI Jakarta, Kalimantan Barat, Banten, Kepulauan Riau, Jawa Timur, Kalimantan Selatan dan Sumatra Selatan.

Sementara, untuk Provinsi Jawa Barat, Bali dan Sumatra Utara terjadi mengalami pertumbuhan negatif atau penurunan nilai ekspor.

Adapun untuk ekspor, ada 10 negara utama yang menjadi tujuan ekspor ikan Hias Indonesia. Ialah China, USA, Japan, Singapora, United Kingdom, Taiwan, Jerman, Belanda, Korea dan Perancis.

Baca Juga:Cara Menghilangkan Rasa Gatal di WajahRekomendasi Daftar Anime Spring Baru yang Akan Tayang 2023

Berdasarkan data BPS, pada 2018 terlihat bahwa ekspor ikan hias Indonesia 2017 lebih dominan di ekspor ke China, yaitu mencapai 27,50 persen dari total nilai ekspor ikan hias di Indonesia.

Tahun 2017 nilai ekspor ikan hias ke China juga menganggap mengalami pertumbuhan sebesar 23,67 persen di bandingkan tahun 2016.

Pecinta Ikan Hias Wajib Tau Jenis ikan koi slayer yang Paling Populer

  • Ikan Koi Slayer Kumpay

Ikan koi slayer kumpay memiliki corak yang beragam.

Selain bercorak, warna pada sekujur tubuh ikan koi slayer kumpay juga berwarna-warni.

Ada ikan koi slayer kumpay yang berwarna merah, kuning, hitam, atau putih dengan corak yang beraneka ragam.

oleh karena warnanya yang beragam dan bentuk siripnya yang melambai, ikan koi kumpay biasa disebut dengan koi butterfly.

  • Ikan Koi Slayer Platinum

Ikan koi memang banyak yang menggemari karena corak dan warnanya yang beragam sehingga tampak menarik.

Baca Juga:Kumpulan Game Seru Untuk Perempuan yang Seru Gak Bikin bosenMod APK Crypto Dragons – NFT & Web3 Uang Tidak Terbatas dan Mod Speed (1.13.2)

Tetapi ada pula ikan koi polos yang jadi favorit dan incaran banyak orang, yaitu ikan koi slayer platinum.

Jenis ikan koi slayer platinum ini polos dan tidak memiliki corak.

jangan salah, di situlah yang membuat jenis ikan ini menarik

Tubuhnya yang polos tanpa corak terkadang berwarna putih dan kadang ada juga yang agak silver.

Itulah alasan mengapa jenis ikan koi slayer ini disebut koi slayer platinum.

corak dan warna tersebut menjadikan ikan koi slayer platinum terlihat anggun dan elegan.

Lebih uniknya lagi semakin putih ikan koi slayer ini akan tampak makin indah dan harganya pun juga akan semakin mahal.

0 Komentar