Pengertian Game Online dan Game Offline Game android atau permainan android adalah salah satu hiburan yang bisa kita dapatkan dari smartphone (ponsel pintar) Android.
Beberapa pengguna smartphone android ada yang memang hobby main game, beberapa lagi memainkan game hanya sekedar mengisi waktu kosong.
Pengertian Game Online untuk Android
game android yang membutuhkan jaringan internet untuk mendukung aplikasi permainannya.
Baca Juga:Link Nonton Anime Isekai de Cheat Skill wo Te ni Shita Ore wa Sub IndoLink Nonton Anime Isekai wa Smartphone Season 2 Subtitle Indonesia
Pengertian Game Offline Android
Game offline Android adalah permainan untuk ponsel android yang tidak membutuhkan jaringan internet untuk memainkannya.
Tapi jenis game ini tidak kalah seru dan menyenangkan dari game online, apalagi bagi gamer yang hanya bermain game untuk mengisi waktu.
Rekomendasi Game Android Baru Rilis di Playstore 2023
Honor of Kings
Untuk Game yang satu ini menampilkan berbagai pahlawan dengan keterampilan, latar belakang, dan kepribadian yang berbeda.
Kalian tidak perlu khawatir ika kalian tidak menguasai Tank, Warrior, Assassin, Mage, Marksman, atau Support, siapa pun bisa menjadi MVP.
Setiap karakter game memiliki latar belakang yang unik dan keterampilan luar biasa, pemain akan memiliki cerita legendaris untuk kalian ketahui.;
Sedikit Informasil
- Developer: Level Infinite
- Perlu Android versi: 4.4 dan yang lebih tinggi;
- Kateori: Moba, Santai, Multiplayer, Strategi
- Terakhir update: 30 Maret 2023
- Klik untuk mendownload
Star Equestrian – Horse Ranch
Fitur game
- BANGUN PETERNAKAN KUDA IMPIANMU
- KOMPETISI LINTAS NEGARA DAN SHOWJUMPING
- OPEN WORLD
- SESUAIKAN AVATAR DAN KUDAMU
- PERJALANAN BERSAMA TEMAN
Sedikit informasi
- Developer: Foxie Ventures
- Awal rilis: 14 Maret 2023
- Perlu Android versi: 7.0 dan yang lebih tinggi;
- Kategori Petualangan
- Klik untuk mendownload
Drift CarX Racing
Game Balap Drift yang dapat kalian mainkan dan tunjukan keahlian berkendara kalian kepada orang di seluruh dunia. Kumpulkan, buat, dan setel mobil Anda sendiri dan bergabunglah dalam balapan.
Fitur Game
- Kustomisasi Mobil untuk Balapan Anda Sendiri Dapatkan bingkai dan mesin untuk kecepatan terbaik, ban untuk melayang, roda untuk penggerak yang stabil untuk membuat mobil balap gaya Anda sendiri.
- Balap Berbagai zona drift ada di trek di Racing Park, Mesir, Speed Way, Pulau Rota, dan sebagainya.
- Mobil Balap Drift Unik Kumpulkan berbagai bingkai, warna, dan gaya penyetelan mobil di garasi kaian. Isi garasi kalian dengan mobil balap terbaik di seluruh dunia.
- Mode Game Bersaing balapan dengan pembalap global, dapatkan uang, dan tingkatkan mobil. Ada Rally Mode dan Race Mode di Drift Racing. Challenge Race Mode untuk kompetisi terbaik dunia.