Rumus CHAR (10) adalah rumus enter untuk Excel di Windows, sementara rumus CHAR (13) adalah rumus untuk Excel di macOS. Bagaimana caranya? Mari simak enter di Microsoft Excel dengan rumus CHAR (10) dan CHAR (13):
- Buka aplikasi Excel yang berisi data dan sudah menerapkan enter.
- Arahkan kursor ke sel yang ingin dilakukan Line Break > Klik pada sel tersebut.
- Isi sel itu dengan rumus =CHAR(10) atau =CHAR(13).
- Contoh: Posisi sel di A1 dan ingin dibuat baris baru sampai ke B2. Isi sel dengan =A1&CHAR(10)&B1&CHAR(10)&C1&CHAR(10)&B2.
- Tekan Enter. Tulisan akan menjadi satu.
- Proses Line Break dilanjutkan dengan klik Wrap Text pada menu Home.
- Selesai. Tulisan di sel otomatis terpisah antarbaris.
Cara Menghilangkan Enter di Excel
Setelah mendeskripsikan enter di Excel, berikutnya adalah cara menghilangkan enter di Excel pada satu cell yang sama. Bagaimana caranya? Simak di bawah ini:
Baca Juga:Baca Manhwa Solo Leveling 2023, Seri Spin-Off Akan Segera Rilis!Cara Memilih Reksa Dana Pasar Uang, Banjir Cuan!
- Buka aplikasi Excel yang berisi data dan sudah menerapkan enter.
- Klik bagian sel tempat ada enter yang diterapkan.
- Klik sel tersebut > ganti dengan dengan rumus =CLEAN(sel_enter).
- Secara otomatis enter yang sudah diterapkan akan dihapus.
(yni)