Membaca komik adalah salah satu kegiatan yang menyenangkan untuk dilakukan saat memiliki waktu senggang. Komik sendiri merupakan cerita bergambar yang sekarang menjadi salah satu favorit banyak kalangan.
Manga memiliki sejarah awal yang panjang dan kompleks dalam seni Jepang terdahulu.
Di Jepang, orang-orang dari segala kelompok usia membaca manga
Pada tahun 1995, pasar manga di Jepang bernilai ¥586,4 miliar (US$6 – 7 miliar), dengan penjualan tahunan sekitar 1,9 miliar untuk manga dan majalah manga di Jepang (setara dengan 15 edisi per orang).
Baca Juga:Daftar Harga Oppo April 2023 Lengkap Dengan SpesifikasiLink Chapter Terbaru Baca Manhwa Captain! Where Is the Battlefield? Dengan Sub Indo
Manga juga memiliki khalayak penikmat yang cukup signifikan di seluruh dunia. Pada tahun 2008, pasar manga bernilai $175 juta di AS dan Kanada. Manga mencapai angka 38% dalam pasar komik Prancis, yang setara dengan sekitar sepuluh kali lipat dari angka untuk Amerika Serikat.
Di Eropa dan Timur Tengah, pasar manga bernilai sekitar $250 juta pada tahun 2012.
Sebelum masuk topik utama kami akan sedikit informasi mengenai Genre pada manga tersebut
Genre Aksi
Cerita yang menampilkan dalam genre ini berhubungan dengan perkelahian baik menggunakan atau tanpa senjata.
Genre Fantasi
Pada genre ini menampilkan kisah-kisah imajinatif di luar nalar yang tidak kita jumpai di dunia nyata. Namun, justru hal itu yang membuat genre fantasi menarik banyak penggemar.
Dengan grafis yang akan memanakan mata kalian, yang tersugukan ole genre ini
Genre Shounen
Kebalikan dari shoujo, genre ini diproduksi untuk para remaja laki-laki pada kelompok umur 12-18 tahun. Shounen sendiri diambil dari bahasa Kanji yang artinya anak laki-laki.
Baca Juga:Viral Keindahan Desa Sembalun Lombok Memiliki Sebutan Surga KecilFree Link Download TikTok Mod Apk Tanpa Watermark
Di bandingkan genre yang lain shounen adalah yang paling populer. Meskipun bertujuan bagi remaja laki-laki, tetapi banyak juga remaja perempuan yang menyukai anime-anime pada genre ini.
Untuk sinopsis berikut link baca kami sediakan pada alaman selanjutnya
Link Baca Manga Boruto New Chapter 80
Sinopsis
Manga Boruto yang di buat oleh komikus bernama Kishimoto Masashi, Kodachi Ukyou ini bercerita tentang Naruto adalah seorang shinobi muda dengan bakat nakal yang tidak bisa di perbaiki.