PASUNDAN EKSPRES – Anime adalah animasi asal Jepang yang digambar dengan tangan maupun menggunakan teknologi komputer sama dengan yang akan kami bahas yaitu Nonton Anime Too Cute Crisis Episode 1-5.
Kata anime merupakan singkatan dari animation dalam bahasa Inggris, yang merujuk pada semua jenis animasi.
Beberapa ahli berpendapat bahwa anime merupakan bentuk baru dari orientalisme.
Anime pertama yang mencapai kepopuleran yang luas adalah Astro Boy karya Ozamu Tezuka pada 1963.
Baca Juga:Nonton Anime The Legendary Hero Is Dead Episode 1-4Nonton Anime Ranking of Kings: The Treasure Chest of Courage Episode 1-5
Masyarakat Jepang, dari anak-anak hingga orang dewasa, sangat antusias menonton anime dan membaca manga. Mereka menganggap anime itu bagian dari kehidupan mereka.
Sekarang anime menjadi sebuah bisnis yang menggiurkan bagi beberapa orang, dan banyak juga orang yang memanfaatkan hal ini untuk disalahgunakan.
Ada juga pihak yang membuat hasil karya yang serupa atau bahkan mungkin meniru ciri anime, misalnya Korea Selatan dan beberapa negara Asia lainnya.
Sedikit Informasi mengenai genre anime tersebut
Genre Shounen
Untuk genre anime ini Tercipta untuk para remaja laki-laki pada kelompok umur 12-18 tahun.
Shounen sendiri mengamnil dari bahasa Kanji yang artinya anak laki-laki.
Karna shounen adalah yang paling populer. Meskipun tercipta untuk remaja laki-laki, tetapi banyak juga remaja perempuan yang menyukai anime-anime pada genre ini.
Genre sci-fi
Untuk genre Fiksi ilmiah atau film science fiction (sci-fi) salah satu genre yang menggunakan penggambaran fenomena merujuk elemen imajinasi sains. Tapi, itu sains fiksi dan spekulatif.
Berarti tidak sepenuhnya sesuai pembuktian sains ilmiah. Biasanya, genre ini bercerita tentang bentuk kehidupan di planet lain, pesawat luar angkasa, cyborg, robot, perjalanan antargalaksi, atau teknologi lainnya.
Untuk sinopsis berikut link nonton ada pada halaman berikutnya
Baca Juga:Manga Bocchi the Rock New Chapter 65 English SubtitleFree Link Read Manga Online New Chapter 197 Solo Leveling
Nonton Anime Too Cute Crisis Episode 1-5
Sinopsis
Menceritakan Liza Luna adalah alien dari budaya maju kerajaan galaksi Azatos, yang menguasai sejumlah dunia.
Kepergian Liza bermaksud untuk menjelajahi Bumi sebagai bagian dari tim survei dalam persiapan invasi.
Awalnya bermaksud untuk menghancurkan Bumi karena budayanya jauh lebih primitif dari pada miliknya.