Mixue 24 Jam Terdekat, Emang Ada? Simak di Sini Penjelasan dan Menu Mixue Ice Cream Lengkap

Mixue 24 Jam Terdekat, Emang Ada? Simak di Sini Penjelasan dan Menu Mixue Ice Cream Lengkap (via IG MIXUE)
Mixue 24 Jam Terdekat, Emang Ada? Simak di Sini Penjelasan dan Menu Mixue Ice Cream Lengkap (via IG MIXUE)
0 Komentar

Misalnya, salah satu tempat yang pernah digunakan JKT 48, Sekarang digadang-gadang telah berubah fungsi jadi kedai Mixue

Lalu berapa harga es krim mixue saat ini? Simak di bawah ini

Seperti dilansir dari Tokopedia dan berbagai sumber, harga menu mixue adalah sebagai berikut:

Baca Juga:Tiket De Castello, Tempat Wisata Subang Hits dan Instagramable Daerah CiaterCek Kecepatan Internet Indihome dan Provider Lain, Bisa Android dan Laptop

Menu Fresh Ice Cream Mixue

  • Ice Cream Earl Grey Tea: Rp15.000
  • Ice Cream Jasmine Tea: Rp15.000
  • Berrybean Sundae Ice Cream: Rp18.000
  • Strawberry Smoothies with Ice Cream: Rp18.000
  • Mango Smoothies with Ice Cream: Rp18.000
  • Lucky Sundae Strawberry Ice Cream: Rp18.000
  • Lucky Sundae Chocolate Ice Cream: Rp18.000
  • Creamy Mango Boba: Rp24.000
  • Mocha Mi-Shake: Rp18.000
  • Coffee Smoothies: Rp18.000
  • Chocolate Cookies Smoothies: Rp18.000
  • Boba Sundae: Rp18.000
  • Mi-Sundae Mango Ice Cream: Rp18.000
  • Mi-Sundae Oreo Ice Cream: Rp18.000
  • Strawberry Mi-Shake Ice Cream: Rp18.000
  • Boba Shake: Rp18.000

Menu Milk Tea Mixue

  • Brown Sugar Pearl Milk Tea: Rp21.000
  • Pearl Milk Tea: Rp21.000 (M), Rp24.000 (L)
  • Oats Milk Tea: Rp21.000 (M), Rp24.000 (L)
  • Supreme Milk Tea: Rp24.000
  • Coconut Jelly Milk Tea: Rp21.000 (M), Rp24.000 (L)
  • Red Bean Milk Tea: Rp21.000 (M), Rp24.000 (L)
  • Milk Tea with 2 Topping: Rp21.000 (M), Rp24.000 (L

Menu Real Fruit Tea Mixue

  • Fresh Squeezed Lemonade: Rp12.000
  • Passion Fruit Jasmine Tea: Rp22.000
  • Lemon Jasmine Tea: Rp14.000
  • Lemon Earl Grey Tea: Rp14.000
  • Mango Oats Jasmine Tea: Rp18.000
  • Hawaiian Fruit Tea: Rp24.000
  • Peach Earl Grey Tea: Rp18.000
  • Original Jasmine Tea: Rp12.000
  • Original Earl Grey Tea: Rp12.000
  • Americano Coffee: Rp14.000
  • Jasmine Tea with 2 Topping: Rp15.000
  • Earl Grey Tea with 2 Topping: Rp15.000

Lalu, hal yang menarik dari obrolan netizen sebagai kalimat bercandaan,

Bahwa “jangan sampai rumah kosong, nanti diisi Mixue

“Malaikat Pencatat Ruko Kosong” ucap netizen lain melalui meme

Jadi netizen menyebut, Mixue dengan cepat melebarkan sayapnya dengan melihat tempat-tempat yang strategis dan kosong,

Mixue akan menjadikan hal tersebut sebagai peluang bisnis

Sekadar diketahui, Pendiri MIXUE adalah Zhang Hong Chao,

0 Komentar