Harga dan Spesifikasi Redmi Note 12 Lite Terbaru 2023

Harga dan Spesikiasi Redmi Note 12 Lite Terbaru 2023
Harga dan Spesikiasi Redmi Note 12 Lite Terbaru 2023 (dok.Youtube.com/ GadgetIn)
0 Komentar

PASUNDAN EKSPRES – Harga dan spesifikasi Redmi Note 12 Lite sudah bisa kamu ketahui lewat artikel di bawah ini.

Kerabat dekat HP Xiaomi 12 Lite  ini merupakan salah satu produk keluaran terbaru dari Xiaomi.

Ponsel ini sudah  rilis di Indonesia pada pertengahan 2022 lalu. Seperti namanya, versi Lite ini memiliki tampilan yang

Baca Juga:Trailer Suzzanna: Malam Jumat Kliwon, Luna Maya Tampli Seram dengan Rambut PanjangNonton Film High Society (2018) Sub Indo Kualitas HD, Klik Disini!

lebih murah namun tetap elegan. Nah, buat kamu yang penasaran yuk simak terlebih dahulu harga dan spesifikasi Redmi

Note 12 Lite terbaru 2023. Check this out!

Spesifikasi

Berikut ini spesifikasi Redmi Note 12 Lite yang wajib kamu ketahui :

Layar

  • Layar display ponsel ini sudah menggunakan panel AMOLED sebesar 6.55 inci, dan resolusi gambar FHD Plus.
  • Display tersebut membuat warna yang  dihasilkan terlihat dinamis dan hidup.
  • Dibekali dengan teknologi HDR10+ dan Dolby Vision, membuat ponsel ini dapat menghadirkan gambar berkualitas tinggi.
  • Adanya speaker ganda berteknologi Dolby Atmos juga mampu memberikan pengalaman menonton video yang lebih seru dan memuaskan.
  • Memiliki fitur AdaptiveSync dua tahap, yakni 60 Hz dan 120 Hz yang membuat pengalaman menjelajahi konten menjadi lancar.
  • Touch sampling rate mencapai 240 Hz yang membuat layar ponsel jadi responsif.
  • Mode pelindung mata.
  • Tiga mode lain tersebut  di antaranya adalah Sunlight mode 3.0 untuk tetap jelas meski kamu menggunakan ponsel di bawah terik matahari, mode baca 3.0 untuk memberi tampilan seperti membaca buku. Terakhir, ada True Display yang akan menyesuaikan cahaya otomatis dengan lingkungan sekitar.

Performa

  • Di bagian hardware, Xiaomi menggunakan Snapdragon 778G 5G besutan Qualcomm. Memadukannya dengan CPU Kryo 670 dengan kecepatan hingga 2.4 GHz dan pengolah grafis GPU Adreno 642L.
  • Di Indonesia, hanya tersedia kapasitas memori sebesar  8 GB/256 GB.
  • Memiliki daya maksimal 4300 mAh yang mampu bertahan dalam waktu yang lama.
  • Sudah mendukung fitur pengisian turbo 66W yang beterainya dapat terisi penuh dalam waktu 41 menit saja.
  • Adanya fitur Adaptive Charge yang bisa mempelajari pola pengisian daya harian ponsel di malam hari.
  • Pengisian daya akan terjeda setelah terisi hingga 80 persen saat kamu tidur, sisanya akan diisi penuh di pagi harinya.
  • Bergerak dengan sistem operasi MIUI 13 berbasis Android 12.
  • Fitur pendukung yaitu NFC, In screen fingerprint sensor, AI Face Unlock, dan IR Blaster
0 Komentar