PASUNDAN EKSPRES – Bukan cuma makanan, di berbagai negara pastinya mempunyai bergam minuman khas yang gak jarang jadi primadona orang di dunia.
Sebut saja salah satu minuman terfavorit di dunia adalah kopi. Selain kopi, ternyata sejumlah minuman di bawah ini juga jadi yang terfavorit di dunia lho.
Nah, dari pada penasaran yuk simak terlebih dahulu daftar minuman terfavorit di dunia selain kopi, pernah nyoba?
Baca Juga:Sinopsis dan Pemain Mozachiko, Series Baru Rebecca KlopperSinopsis dan Jadwal Tayang Algrafi Wattpad Film, Catat Tanggalnya!
1. Thai Tea
Pertama, ada minuman asal Thailand yup Thai Tea yang jadi minuman favorit di berbagai kalangan. Mau tua dan muda pasti gak asing lagi dengan minuman yang satu ini.
Perpaduan teh hitam, adas manis, kapulaga, gula, bunga jeruk, dan susu menciptakan rasa unik di lidah yang bikin ketagihan. Fyi, guys ciri khas Thai tea adalah berwarna
orange kecoklatan dengan tekstur agak kental. Gak harus ke Thailand, kini berbagai daerah di Indoenesia sudah memiliki sejulmah outlet Thai Tea dengan berbagai merek.Â
2. Kopi
Kopi adalah minuman hasil seduh dari biji kopi yang telah disangrai dan dihaluskan menjadi bubuk. Minuman yang satu ini memiliki aroma dan rasa yang khas,Â
yang mampu meningkatkan suasana hati untuk lebih produktif melakukan aktivitas sehari-hari.Â
3. Teh
Teh termasuk minuman menyegarkan yang bisa kamu minum baik panas atau dingin. Ada berbagai jenis daun teh yang bisa diseduh mulai dari teh hijau, teh hitam,
teh peppermint, dan lain sebagainya.
4. Champagne
Champagne berasal dari Prancis tepatnya di provinsi Champagne. Minuman beralkohol ini diproduksi dengan menggunakan metode Champenoise atau proses fermentasi
sekunder di dalam botol dengan penambahan ragi dan gula batu.
Baca Juga:Spesifikasi dan Harga Subsidi Motor Listrik Selis Terbaru 2023Sepeda Motor Selis Harga dan Spesifikasi Terbaru 2023
5. Sangria
Sangria adalah minuman asal Spanyol yang terbuat dari campuran anggur merah, buah, dan berbagai rempah pilihan. Minuman ini sangat cocok untuk pesta atau pertemuan besar.
6. Soft Drinks
Di setiap fast food, soft drinks atau minuman ringan pastinya selalu ada dan tak bisa di lewatkan. Soft drinks adalah minuman berkarbonasi non-alkohol yang tersedia dalam berbagai rasa.