PASUNDAN EKSPRES -Daging sapi adalah salah satu bahan pangan yang banyak disukai oleh berbagai kalangan.
Resep bistik daging sapi jadi salah satu olahan daging yang dijamin keluarga pasti suka.
Gak banyak yang tahu, proses pembuatannya daging sapi ini terbilang cukup mudah.
Resep daging ini bisa jadi daftar makanan sehari-hari di rumah.