Olahan Kurban yang Lezat dan Mudah Dijamin Engga Kecewa

Olahan Kurban yang Lezat dan Mudah Dijamin Engga Kecewa
Olahan Kurban yang Lezat dan Mudah Dijamin Engga Kecewa(Pixabay)
0 Komentar

 

Langkah:
  • Potong daging menjadi bentuk kotak berukuran sedang atau sesuai selera, namun jangan terlalu tipis karena bisa hancur.
  • Masukkan ke wajan, santan, serai, bawang merah yang sudah diiris-iris, asam gelugur, dan kunyit yang sudah dibakar.
  • Rebus semua bumbu tadi dengan api sedang dan aduk selama dipanaskan.
  • Haluskan bumbu-bumbu lainnya dan perlahan masukkan ke dalam wajan sambil tetap diaduk selama kurang lebih 30 menit. e. Rebus hingga kuah santan tampak berminyak.
  • Masukkan potongan daging, masak dengan api kecil hingga santan mengering dan mengental supaya meresap ke daging. daging sapi.
  • Aduk terus hingga daging rendang cukup empuk secara merata.
Olahan selanjutnya Iga Penyet Pedas
Bahan:
  1. 1 kg iga
  2. 2 cm laos
  3. 1 batang serai
  4. 2 sdm gula merah
  5. 2 lembar daun salam
  6. 1 ltr air
  7. garam, gula, dan penyedap rasa secukupnya
Bumbu halus:
  1. 10 butir bawang merah
  2. 1 cm kunyit
  3. 1 sdt merica bubuk
  4. 5 siung bawang putih
  5. 3 butir kemiri
  6. 1 cm jahe
  7. 1 sdm ketumbar bubuk
Bahan sambal:
  1. 20 buah cabai rawit
  2. garam secukupnya
  3. 2 siung bawang putih
  4. 2 sdm minyak panas
Cara membuat resep olahan daging kurban:
  1. Masukkan semua bahan dalam panci presto. Masak hingga empuk.
  2. Untuk sambal, ulek cabai rawit, garam, dan bawang putih. Lalu siram dengan minyak panas.
  3. Tiriskan iga yang sudah empuk. Panaskan minyak, lalu goreng iga.
  4. Sajikan iga dengan sambal.

Semoga bermanfaat(kas)

0 Komentar