Nokia G22 Meluncur, Baterai dan Layar Bisa Diganti Sendiri dalam 20 Menit, Ini Baru Bener

Nokia G22 Meluncur, Baterai dan Layar Bisa Diganti Sendiri dalam 20 Menit, Ini Baru Bener
Sumber foto : Primaradio
0 Komentar

PASUNDAN EKSPRESNokia G22 HP canggih yang dapat anda ganti sendiri loh baterai dan layarnya.

Ponsel terbaru Nokia G22 ini Spesifikasi dan Harganya hadir dengan kualitas mahal sesuai dengan kelasnya.

Kalah deh dengan merek lainnya, Nokia G22 siap menawarkan dengan keunggulan yang tidak dimiliki oleh ponsel lainnya. Apa yah kira-kira? Yuk cek selengkapnya berikut ini.

Baca Juga:Akhirnya Rilis! Miui 14 Update 25 Juli 2023, Banyak Fitur BaruRedmi Pad 5 Harga Murah 3,5 JUTA Tapi Wah?

Nokia memiliki ketahanan dan kemampuan untuk diservis atau diperbaiki. Ini lah yang membuat pengguna tidak perlu repot-repot untuk memperbaiki ke gerai service center nokia atau bingung mencari-cari siapa yang ahli memperbaiki HP Nokia.

Jika HP Nokia G22 butuh perbaikan, pengguna bisa memperbaiki sendiri loh mulai dari layar, baterai, hingga body ponsel nya

Dalam mewujudkan ponsel canggih ini, Nokia G22 bisa membongkar dan memperbaiki bermacam-macam smartphone loh. Perusahaan ini juga membekali arahan, alat, dan masih banyak lagi yang bisa untuk memperbaiki Nokia.

Hanya 5 menit saja untuk mengganti baterai dan 20 menit untuk mengganti layar handphone G22 ini. Ini semua agar mengurangi proses rumit untuk memperbaiki ponsel dan resiko kerusakan ponsel

Dengan diluncurkan G22 memang dikhususkan agar konsumen bisa mudah untuk memperbaiki ponsel sendiri, khususnya di Eropa semua barang dapat didaur ulang, digunakan lagi, dan diperbaiki untuk memperkecil limbah yang ada dilingkungan sekitar.

Kapasitas dari baterai sebesar 5.050mAh dan 20 watt pengisian daya baterai. Konektor kabel casannya yaitu USB-C. Ketahanan baterai bisa bertahan selama 3 hari. Gila lama banget kan, enak dong kalau gini, bisa main game atau scroll sosial media dengan kurun waktu yang lama.

0 Komentar