Tempat ini dibuka pada jam 08.00-14.00 wib, kecuali hari jumat akan tutup pada jam 12.00 wib. Keraton ini merupakan salah satu peninggalan Kesultanan Ngayogyakarta Hadiningrat dan juga memiliki museum yang menyimpan koleksi benda-benda milik kesultanan.
Kamu bisa belajar sejarah seputar kerajaan Mataram Islam yang akhirnya menjadi Surakarta dan Yogyakarta. jangan lupa juga untuk mengunjungi musium kereta keraton yang jaraknya tidak jauh dari keraton yogyakarta.
Namun, saat ini istana air hanya tinggal reruntuhannya saja. Tidak ada lagi danau buatan seperti pada masa kejayaannya dahulu. Meskipun begitu kamu bisa mengunjungi mesjid bawah tanah atau sumur gumuling.
Belajar Sejarah Dengan Mengunjungi Benteng Vredeburg
Baca Juga:Sinopsis Film John Wick Tayang Di Bioskop Trans TV Hari ini, Cek Jam Tayangnya Di Sini!Kreasi Unik! Resep Onde-Onde Ketawa 1 Kg Tepung, Yang Enaknya Ga Habis Pikir
Benteng Vredeburg adalah salah satu benteng yang berdiri sejak masa kolenial belanda, pada tanggal 23 November 1992 bangunan tersebut diresmikan untuk menjadi museum.
- Makan Malam di House Of Raminten
Saat menyantap makan malam kamu bisa mengunjungi house of raminten, dengan jarak tempuh dari benteng vredeburg sekitar 30 menit.
Kamu bisa memesan makanan khas dari yogyakarta yaitu soto, rawon kopi kletek dll.
- Saatnya Istirahat dan Kembali Ke Hotel
Hari ketiga di Yogyakarta
Sebelum kamu pulang sempatkan dulu untuk membeli oleh-oleh di pasar Beringharjo, terdapat banyak souvenir yang bisa kamu jadikan oleh-oleh untuk keluarga, kerabat saudara dan teman-teman.