PASUNDAN EKSPRES – Tanggal Merah Bulan September 2023 – merupakan salah satu hal yang dinanti-nanti banyak orang. Karna, tanggal merah merupakan salah satu cara untuk healing selain di hari weekand.
Buat kamu yang sedang menanti-nantikan hari libur, siap-siap kami akan berikan informasinya. Simak Yuk!
Libur di hari kamis, para Pegawai Negeri Sipil (PNS) ataupun pekerja kantoran bisa mengambil cuti di hari Jumat untuk bisa menikmati libur panjang, sebelum kembali bekeja pada 2 Oktober 2023.
Baca Juga:Kulit Glowing Cuma Modal Jeruk Nipis dan Minyak Zaitun, Ini Caranya!Jam Tangan Rolex Wanita Termahal, Harga Capai 300 Juta
Di bulan September ini, tercatat ada 4 tanggal merah di akhir pekan. Alhasil, secara keseluruhan ada 5 tanggal merah yang bisa dinikmati sepanjang bulan ini, berikut daftarnya:
- Minggu, 3 September 2023: Libur akhir pekan
- Minggu, 10 September 2023: Libur akhir pekan
- Minggu, 17 September 2023: Libur akhir pekan
- Minggu, 24 September 2023: Libur akhir pekan
- Kamis, 28 September 2023: Libur Maulid Nabi Muhammad SAW
Selain bulan september ada juga beberapa bulan lainnya yang mempunyai tanggal merah dan Libur Nasional 2023
Berikut sisa Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023:
- Kamis, 28 September 2023: Maulid Nabi Muhammad SAW
- Senin, 25 Desember 2023: Hari Raya Natal
Sisa Cuti Bersama 2023
- Selasa, 26 Desember 2023: Hari Raya Natal
Sudah Siapkah untuk menikmati waktu libur panjang di akhir pekan ini? Jika belum siap mari kita siapkan untuk healing bersama. (nsa)