4. DanaRupiah
DanaRupiah adalah aplikasi pinjaman online peer-to-peer (P2P) yang terdaftar dan diawasi oleh OJK.
Pinjol ini menawarkan pinjaman tanpa jaminan dengan bunga mulai dari 0,5% per hari dan tenor hingga 180 hari.
Keunggulan DanaRupiah adalah proses persetujuan yang cepat, hanya dalam waktu 15 menit saja, dan aplikasi yang mudah digunakan.
Baca Juga:9 Harga Terbaik dari Jam Tangan Rolex KW1 Super 2023Resep Masakan Sunda Pedas, Ayam Goreng Sambal Khas Jawa Barat!
Selain itu, DanaRupiah juga menawarkan program referral yang menarik bagi pengguna setianya.
5. Amartha
Merupakan aplikasi pinjaman online yang cukup mudah untuk melakukan verifikasi dan juga sudah terdaftar oleh OJK.
Mengutip dari halaman asli amartha “Amartha sebagai microfinance marketplace adalah satu alternatif investasi online untuk menghasilkan pendapatan pasif melalui imbal hasil dalam periode mingguan. Pendanaan UMKM mulai dari Rp100.000 dan dapatkan imbal hasil hingga 15% flat per tahun”.
Jadi pastikan kamu memilih aplikasi pinjaman online yang sesuai kebutuhan kamu saat ini.
Untuk meminimalisirkan berbagai resiko yang tidak kamu inginkan.
Sekian, semoga artikel ini membantu kamu yang masih bingung untuk memilih pinjaman online.