Spesifikasi Xiaomi Mix Fold 4: Smartphone Lipat Canggih dengan Performa Gahar!

Spesifikasi Xiaomi Mix Fold 4: Smartphone Lipat Canggih dengan Performa Gahar
Spesifikasi Xiaomi Mix Fold 4: Smartphone Lipat Canggih dengan Performa Gahar
0 Komentar

PASUNDAN EKSPRES – Xiaomi Mix Fold 4 telah resmi diluncurkan di China dan menjadi salah satu smartphone lipat terdepan di pasaran saat ini.

Smartphone ini menawarkan berbagai spesifikasi yang mumpuni, mulai dari prosesor Snapdragon 8 Gen 3 yang kuat, layar AMOLED yang jernih, hingga kamera Leica yang berkualitas tinggi.

Berikut ini adalah spesifikasi Xiaomi Mix Fold 4.

 

Spesifikasi Xiaomi Mix Fold 4

 

Layar

Layar Utama:

  • Ukuran: 7.98 inci
  • Panel: AMOLED LTPO
  • Resolusi: 2K (2208 x 1536)
  • Refresh rate: 1-120Hz
  • Kecerahan: 3000 nits
  • Dukungan HDR10+

Layar Luar:

Baca Juga:Harga Xiaomi Mix Fold 4 di Indonesia!Sandi Harian Hamster Kombat Hari Ini Tanggal 21 Juli 2024!

  • Ukuran: 6.56 inci
  • Panel: AMOLED LTPO
  • Resolusi: FHD+ (2400 x 1080)
  • Refresh rate: 1-120Hz
  • Kecerahan: 1300 nits

 

Performa

Chipset: Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3

RAM: 8GB, 12GB, atau 16GB

Penyimpanan Internal: 256GB, 512GB, atau 1TB

 

Kamera

Kamera Belakang:

  • Kamera Utama: 50MP (f/1.8) dengan lensa Summilux
  • Kamera Potret: 50MP (f/2.0) dengan lensa Summilux
  • Kamera Periskop: 8MP (f/3.4) dengan zoom optik 5x
  • Kamera Ultrawide: 12MP (f/2.4)

Kamera Depan:

  • Layar Utama: 20MP (f/2.2)
  • Layar Luar: 20MP (f/2.4)

 

Baterai

Kapasitas: 5100mAh

Pengisian Daya:

  • Kabel: 67W
  • Nirkabel: 50W

 

Fitur Lainnya

Konektivitas: 5G, Wi-Fi 6E, Bluetooth 5.3, GPS

Sensor: Sidik jari di bawah layar, accelerometer, gyroscope, proximity sensor, ambient light sensor, barometer

Dimensi: Saat Terbuka: 158.2 x 128.1 x 6.4mm; Saat

Terlipat: 161.1 x 74.5 x 15.1mm

Berat: 269 gram

 

Nah jadi itulah spesifikasi Xiaomi Mix Fold 4.

Semoga Bermanfaat dan Terima Kasih.

(dbm)

0 Komentar