Tempat Ngabuburit Asik di Surabaya yang Bikin Kamu Tak Mau Berpaling Darinya

Tempat Ngabuburit Asik di Surabaya yang Bikin Kamu Tak Mau Berpaling Darinya
Tempat Ngabuburit Asik di Surabaya yang Bikin Kamu Tak Mau Berpaling Darinya
0 Komentar

Salah satu tempat yang paling populer untuk ngabuburit di kota Surabaya adalah Monumen Kapal Selam.

Berada di tengah kota Surabaya, yaitu tepatnya di daerah samping Sungai Sarimas.

Kamu bisa memasuki Kapal Selam bernama Pasopati dengan nomor yang dulu pernah bertugas untuk mengamankan NKRI dari bawah lautan

Baca Juga:Operasi Pekat, Polres Tangkap Puluhan Penjahat dari PSK, Judi hingga CuranmorAjaib!!Setelah NTT Diterjang Siklon Seroja, Muncul Pulau Baru Berbentuk seperti Benteng

4). Jembatan Suramadu

Bukan tempat wisata, akan tetapi viewnya jika di malam hari cukup menawan. Tempat ngabuburit asik di surabaya yang paling populer dan tentunya merakyat adalah Jembatan Suramadu.

Kamu bisa ngabuburit di jembatan suramadu sambil memancing dan menikmati debur ombak pantai.

5). Surabaya Carnival Park

Tempat yang paling populer untuk ngabuburit di kota Surabaya ini menyediakan berbagai wahana permainan yang pasti seru.

Terdapat hampir puluhan wahana permainan, food court bahkan pasar malam pun tersedia di wilayah ini.

Di theme park ini, rasanya sudah cukup puasa jika kamu ngabuburit dan melanjutkan berbuka puasa di sini, tanpa harus ke tempat lain lagi pada sore hari itu.

Seru juga ya, ternyata banyak spot yang sayang untuk dilewatkan ketika kita berkunjung ke Surabaya saat bulan puasa ramadhan. (Re/JUNI)

 

0 Komentar