Daftar Kerajinan Tangan Indonesia yang Mendunia

Kerajinan Tangan Indonesia yang Mendunia
0 Komentar

Kerajinan Tangan Topeng

Kesan apa yang kamu rasakan saat melihat topeng? Unik? Misterius? Mungkin belum banyak yang mengenal kerajinan tangan satu ini. Tak sesederhana kelihatannya, seni topeng adalah hasil duet antara spiritualitas dan estetika.

Sebagai hasil karya kesenian tangan Indonesia, topeng dipakai untuk melengkapi hiasan atau pertunjukan tari. Benda ini berbahan kayu, biasanya dibuat di Cirebon, Bali, Bandung, Yogyakarta, atau Surakarta. Tiap topeng punya motif dan kekhasan yang beda-beda. Kayu yang digunakan pun tak semuanya sama, tapi yang paling sering dipakai adalah kayu pule atau kayu sengon. Ini karena keduanya lebih mudah dicari dan lebih mudah diukir dan dilukis.

 

Laman:

1 2
0 Komentar