Pembangunan Industri Tidak Mengacu RPIK

Hari Rubiyanto Kepala BP4D
Hari Rubiyanto Kepala BP4D
0 Komentar

Dia mengatakan, melalui kajian RPIK tersebut nantinya dapat diketahui industri apa saja yang akan dibangun di Subang. Tentunya rencana itu beriringan dengan proyek strategis nasional dan Perda RTRW.

Saat ditanya apakah pembangunan industri yang sudah berjalan saat ini tidak mengacu kepada RPIK keliru atau tidak, Hari tidak berani mengomentari hal tersebut. Yang pasti, kata Hari, acuan pembangunan industri selama ini kepada Perda RTRW dan menyesuaikan dengan isu-isu strategis nasional.

Hari menyebutkan, saat ini Subang merupakan salah satu daerah tujuan investasi. Sehingga banyak proyek strategis nasional yang dibangun di Subang. “Untuk itu, Pemda Subang menyesuaikan arah pembangunan daerah melalui Perda RTRW dan kemudian RPIK,” katanya.

Baca Juga:Ngeri, Disiram Bensin Perawat Cantik Dibakar Hidup-hidupTerminal Klari Tutup Sementara

Seperti diketahui saat ini Perda RTRW masih dalam proses revisi, itu tak terlepas dari banyaknya proyek strategis nasional di Subang sehingga harus menyesuaikan.(ysp/vry)

Laman:

1 2
0 Komentar