Nah.. bikin baperkan, ayo ajak pasangan mu kesini dan nikmati suasana romantis yang tak terlupakan.
4. The Lawn Canggu
Jika ingin menikmati sunset bareng pasangan, ya.. The lawn Canggu bisa dijadikan tujuan kamu.
The Lawn Canggu merupakan tempat hangout yang menawarkan konsep yang berbeda. Disini kamu akan beralaskan karpet yang terbuat dari rotan yang digelar diatas pasir tanpa atap.
Baca Juga:Sudah Lebaran Hari ke 3, Moeldoko Disebut Belum Minta Maaf ke SBYAda Larangan Mudik, Penjual Kuota Mendapat Berkah, Masyarakat: Untuk Video Call
Konsep ini Bukannya pengunjung nggak nyaman, tapi justru bikin pengunjung jadi betah berlama-lama sambil tidur-tiduran menikmati terik nya matahari atau indahnya sunset disana.
Kebayangkan kalo kamu yang ada disana bareng si cinta.
5. Sundays beach Club
Tempat berdua bareng pasangan berikut nya yang direcomendasi blog Kang Sobar adalah Sundays Beach Club. Disni menawarkan konsep “Private beach”.
Ya.. dengan konsep “Private beach” nggak sembarangan orang bisa masuk ke tempat ini.
Untuk bisa masuk kesini, kamu harus menyediakan uang 300 ribuan per orang sebagai cover charge untuk bisa turun ke pantai dengan menggunakan inclinator, uang tersebut sudah termasuk 150 ribu untuk voucher makan & minum, dan fasilitas lain seperti handuk, main canoe, atau snorkeling.
Dikarenakan menyusun konsep “private beach” jadi untuk kapasitas orangnya juga nggak terlalu banyak, untuk yang menikmati suasana malam disini pihat sana bakalan ngadain api unggun, wah.. tambah romantis aja ya.. (RE/JUNI)