Jangan Sembarang Minum Obat!!! Ini 5 Efek Bahaya Antibiotik untuk Anak
Bahaya Antibiotik untuk Anak harus diketahui oleh para Orang tua. Sebab, sekarang ini, anak-anak memang cenderung lebih mudah dan juga sering mengalami infeksi.
Bahaya antibiotik untuk Anak, meskipun pada umumnya orangtua berpikir bahwasanya antibiotik akan memberikan pengobatan yang jauh lebih cepat bila dibandingkan dengan jenis obat lainnya, namun perlu diketahui juga tentang efek samping antibiotik untuk anak terutama bayi.
Sebab pada kenyataannya infeksi bisa saja disebabkan oleh virus atau pun bakteri, sedangkan antibiotik hanya untuk infeksi bakteri saja. Bahaya Antibiotik untuk Anak seperti pada penjelasan berikut ini adalah tentang beberapa efek bahaya antibiotik pada kesehatan anak. Kami informasikan selengkapnya untuk Anda agar mengetahui tentang Bahaya Antibiotik untuk Anak.
Baca Juga:Selamat! 542 Mahasiswa Universitas Subang Diwisuda Hari Ini dan Besok Pro dan Kontra Mendengarkan Musik dapat Menstimulus Otak Bekerja dengan Baik
5 Macam Efek dan Bahaya Antibiotik untuk Anak Jika Tidak Sesuai Resep
1. Bahaya Antibiotik untuk Anak yaitu bisa membuat Overdosis
Apabila dokter anak Anda memberikan resep antibiotik, maka berhati-hatilah untuk tidak melebihi dosis yang telah dianjurkan.
Sebagian besar paket antibiotik ini memiliki ukurannya sendiri-sendiri.
Hal ini akan jauh lebih baik dengan menggunakan pengukuran daripada sendok. Overdosis akan menyebabkan masalah pada kesehatan anak yang lebih serius.
2. Bahaya Antibiotik untuk Anak – Resistensi obat
Untuk setiap antibiotik mempunyai aturan pakai beberapa ahli. Dokter akan meresepkan secara khusus dan Anda wajib mengikutinya dengan benar.
Bila resep tersebut untuk 5 hari, maka berikan selama 5 hari, jangan hentikan sebelum 5 hari, bahkan walaupun anak Anda sudah jauh lebih baik.
Apabila Anda menghentikan sebelum waktunya, bisa saja akan menyebabkan pembentukan bakteri resisten, sehingga kebutuhan akan antibiotik menjadi lebih kuat untuk berikutnya.
3. Bahaya Antibiotik untuk Anak, bisa Kehilangan flora normal
Bahkan saat antibiotik dirancang untuk bertindak dalam melawan bakteri yang berbahaya, hal ini bisa berpengaruh pada flora normal usus.