Berikut Asupan Kalori yang Dibutuhkan Saat Puasa

Berikut Asupan Kalori yang Dibutuhkan Saat Puasa
Berikut Asupan Kalori yang Dibutuhkan Saat Puasa. Ilustrasi Foto : pixabay
0 Komentar
  • Dada Ayam. Pada 100 gram daging dada ayam terdapat 195 kalori.
  • Telur. Bukan hanya protein, telur juga mengandung kalori tinggi. 100 gram telur mengandung 155 kalori.
  • Kacang-kacangan. Dalam 100 gram kacang almond terdapat 578 kalori, sedangkan kacang tanah terdapat 567 kalori.
  • Kentang. Kentang menjadi salah satu makanan yang baik untuk dikonsumsi ketika kamu diet. Dalam 100 gram kentang rebus terdapat 87 kalori.

Itulah beberapa makanan sehat yang dapat dijadikan makanan untuk berbuka puasa atau sahur. Selain kalori, jangan lupa untuk memenuhi kebutuhan nutrisi dan gizi lainnya selama berpuasa. (hldc/yni)

0 Komentar