5. Dosa Terampuni
Manusia memang tak dapat luput dari kesalahan dan dosa. Akan tetapi, diampuninya dosa-dosa jadi salah satu keutamaan di hari Jumat yang luar biasa.
“Barang siapa berwudlu kemudian memperbaiki wudlunya, lantas berangkat Jumat, dekat dengan Imam dan mendengarkan khutbahnya, maka dosanya di antara hari tersebut dan Jumat berikutnya ditambah tiga hari diampuni.” (HR. Muslim)
6. Terjaga dari Fitnah Kubur
Imam Ahmad dan Imam Tirmidzi meriwayatkan dari Abdillah bin āAmr bin al-āAsh, barang siapa yang meninggal dunia pada hari Jumat, maka ia terjaga dari fitnah kubur. Berikut dalilnya,
Baca Juga:Soal Video Viral Diduga Perempuan Tanpa Busana Joged di Hotel Betha Subang saat Dibangunkan Saur, Ini Faktanya…Gerakan Literasi Masih Terkesan Basa-Basi
“Tiada seorang Muslim yang mati di hari atau malam Jumat, kecuali Allah menjaganya dari fitnah kubur.”
(Erz)