Ipar adalah Maut! Jangan Anggap Remeh Pengganggu Rumah Tangga
Nabi Muhammad SAW bersabda,
“Berhati-hatilah saat kalian masuk kepada para wanita (maksudnya memasuki tempat wanita).” Lalu seorang sahabat Anshar bertanya, “Bagaimana dengan ipar?” Rasulullah menjawab, “Ipar adalah maut.” (HR. Bukhari dan Muslim).
Perlu ditekankan di sini, Ipar adalah Maut artinya dan maksudnya adalah bahwa Ipar bisa membawa petaka dalam problematika hidup rumah tangga suami istri bahkan sanggung membinasakan
Baca Juga:Pedagang di Pasar Panorama Berharap Tak Ada Kenaikan Harga Sembako Jelang Nataru 2023Sekda Jelaskan Video Viral Bupati Soal Rp 28 M Adalah Utang Pemda, Kang Dedi: Kalau Harus Dibayar Secara Pribadi Saya Siap Berikan Seluruh Aset
- Mertua
Sudah jadi rahasia umum jika mertua adalah salah satu biang kerok terganggunya keharmonisan rumah tangga
Dengan alasan bahwa “tiada mantan orang tua” maka dengan itulah biasanya para orang tua (umumnya dari orang tua perempuan) menggunakan tameng bahwa “walaupun sudah menikah, tapi anakku tetap harus wajib menuruti aku”
Berbakti bagi orang tua itu sangat wajib dilakukan, namun bagi perempuan yang sudah menikah, kewajiban bakti itu pindah ke suami saat ijab qabul diucapkan, sebagaimana suami yang akan memikul tanggung jawab untuk istrinya.
Meskipun bagi suami sangat dianjurkan untuk memberikan dukungan akan kebaikan istri jika dia memang selalu berbakti pada orang tuanya
Hanya saja, istri perlu mengetahui bahwa yang wajib didahulukan adalah suaminya
- Orang yang Iri atau Dengki
Orang yang iri atau dengki ini bisa datang dari siapapun, bahkan bisa saja datang dari teman suami atau istri yang selalu melihat misalnya keroa
“Barang siapa merusak istri seseorang atau budaknya, ia bukan termasuk golongan kami.” (HR. Ahmad).
Baca Juga:Kalender Indonesia 2023, Lengkap Kalender Hijriyah dan Libur Tanggal Merah, Download di Sini!Kalender 2023 Lengkap dengan Tanggal Merah, Link Download CDR PDF dan JPG Di Sini!
Ujian memang akan selalu ada dalam kehidupan seseorang, namun untuk orang – orang yang sabar, justru Ujian sangat diharapkan kedatangannya, jika diuji berarti juga akan dinaikkan derajatnya di sisi Allah SWT
Lalu untuk tips menghadapi ujian rumah tangga bagi pasangan yang ingin menikah (untuk muslim), tentu saja sebelumnya harus mempelajari dulu BAB Nikah, lalu juga mengikuti seminar pra Nikah, agar nanti saat menikah, sudah mengetahui gambaran ujian-ujian dalam rumah tangga yang harus dihadapi. Wallahu a’lam. (Jni)