PASUNDAN EKSPRES– 5 Film Horor Indonesia yang Wajib Kamu Tonton.
Wajib kamu tonton 5 Film Horor Indonesia ini.
Link gratis nonton 5 Film Horor Indonesia.
Film horor pertama kali tayang di tanah air kita tahun 1934.
Pada masa dengan penyebutan Hindia Belanda.
Horor menjadi genre yang digemari warga Indonesia saat ini.
Bahkan jadwal tayang bioskop lokal penuh akan genre yang satu ini.
Dengan sensasi yang deg-degan dan mecekam, membuat adrenalin tersendiri ketika menontonya.
Seakan ada sebuah nikotin, menjadikan seseorang kecanduan dengan melihatnya.
Menonton film horor sendirian, akan semakin terasa suasana seram dan mencekam.
Jadi, pastikan menikmatinya dengan seksama.
Baca Juga:Polemik Minyakita dari Beli dengan KTP sampai Beli Dibatasi 2 LiterDoa Pembuka Rezeki dari Segala Penjuru untuk Menjadi Amalan Kamu Sehari-hari
5 Film Horor Indonesia.
- Menjelang Magrib.
Film genre Horor ini telah Go internasional.
Termasuk salah satu film yang mengadaptasi dari kisah nyata.
kisah ini bermula oleh tiga mahasiswa yang memasuki jurusan psikologi.
Ahmad (fajar Kurniawan), Thalia (Annete edoarda) dan Erian (Jefry Reksa), mereka ingin membuat skripsi tentang Nina (Novia Bachmid).
Nina merupakan orang yang terkena gangguan jiwa, Ia terpasung dengan sebuah kayu.
Dan ditempatkan pada sebuah bangunan kecil anyaman bambu.
Awalnya Thalia tidak mempercayai sesuatu yang mistis.
Namun, melihat tingkah laku aneh Nina, dan Ia juga mengalami hal mistis saat membuat skripsi tersebut.
thalia yakin bahwa Nina mengalami gagngguan jiwa karena hal-hal mistis.
Dan mulailah mereka mendaptkan masalah dan jawaban saat meneliti skripsi tersebut.
- Pamali.
Sutrada film ini, ialah Bobby Prasetyo dan penulisnya Evelyn Afnilia.
Fakta menarik dari Film Pamali, adopsian dari game horor yang berjudul sama, karya anak bangsa.
Pertama tayang dibioskop pada tanggal 6 Oktober 2022.
Baca Juga:Perseteruan Bunga Zainal dan Ria Ricis Direspon Aldi Taher dengan Lagu Terbarunya yang Bikin NgakakWasiat Baginda Rasulallah SAW Untuk Sayyidina Ali KW
Jaka Sunarya dan sang istri bernama Rika, baru saja kehilangan pekerjaan.
Mereka menjual rumah untuk memulai kehidupan baru.
Sebuah desa menjadi pilihan tempat tinggal mereka, namun tanpa sengaja melanggar peraturan desa itu.
Mengundang arwah yang mengancam nyawa mereka.
Para pemeran film ini antara lain : Marthino Lio sebagai Jaka Sunarya, Jordan Omar sebagai Jaka kecil, Putri Ayudia sebagai Rika Retnosari, Taskya Namya sebagai Nenden Sunarya, Rukman Rosadi sebagai Dadang Sunarya, Unique Priscilla sebagai Lilis, Fajar Nugraha sebagai Cecep, Iang Darmawan sebagai Kang Dede,Inayma sebagai Pembeli rumah.