Penyebab Sering Buang Air Kecil dan Cara Mengatasinya

Penyebab Sering Buang Air Kecil dan Cara Mengatasinya
sumber foto: freepik.com)
0 Komentar

3. Mengatur pola makan

Untuk mengurangi dorongan buang air kecil, Anda disarankan menghindari makanan dan minuman yang dapat mengiritasi kandung kemih atau bersifat diuretik. Makanan atau minuman mengandung kafein, pemanis buatan, dan makanan pedas dapat meningkatkan keinginan untuk berkemih.

Oleh karena itu, sebaiknya Anda mengurangi konsumsi makanan atau minuman tersebut. Sebagai gantinya, penuhi asupan serat dan minum air putih, tetapi hindari banyak minum menjelang waktu tidur pada malam hari.

Itulah berbagai penyebab sering buang air kecil beserta dengan cara mengatasinya.

Baca Juga:Hasil Pertandingan Premier League Chelsea FC Vs LiverpoolSaldo Dana Bertambah dengan Cepat! Mainkan Game Penghasil Uang Tunai Tanpa Iklan Ini, Asli Langsung Cair!

Jika Anda mengalami tanda seperti penjelasan di atas segerakan periksa ke dokter atau rumah sakit terdekat.

(sat)

0 Komentar