Dan tenggara Taiwan, yang merupakan rekor tertinggi dalam satu hari sejak Oktober 2021.
Sebagai informasi, sebelumnya pada 5 Januari, kapal perusak rudal USS Chung-Hoon juga telah melintasi Selat Taiwan.
Dalam situasi yang semakin tegang di kawasan Asia, kapal perang USS Milius dari Angkatan Laut AS melakukan transit rutin melalui Selat Taiwan.
Baca Juga:Bentrokan Mematikan Antara Militer dan Paramiliter RSF di Sudan Meningkatkan KekhawatiranPenetapan Tanggal Hari Raya Idul Fitri 1444 H atau Lebaran 2023 Menurut Pemerintah
Angkatan Laut AS mengklaim tindakan tersebut dilakukan sesuai dengan prinsip kebebasan navigasi dan penerbangan laut lepas yang diatur oleh hukum internasional.
Namun, China mengklaim Taiwan sebagai wilayahnya dan telah berjanji untuk menguasainya suatu hari nanti.
Taiwan pun mengawasi dengan cepat dan cermat, mengenai situasi yang yang mencekam ini.