Namun, sebagian besar mahasiswa Indonesia masih tetap di sana, dan kondisi mereka semakin genting.
Arya terus berkoordinasi dengan KBRI Khartoum dalam situasi seperti ini.
Jika kondisi semakin memburuk, dia berharap KBRI Khartoum dapat mengevakuasi semua mahasiswa di sana.
Meskipun kebanyakan dari mereka sedang menyelesaikan studi, dan bahkan ada yang nyaris menyelesaikan studinya, namun keselamatan dan nyawa mereka lebih penting.