Cara Kocok Arisan Online Tanpa Aplikasi, Mudah Lewat PC dan Hp

Cara Kocok Arisan Online Tanpa Aplikasi, Mudah Lewat PC dan Hp
Cara Kocok Arisan Online Tanpa Aplikasi, Mudah Lewat PC dan Hp
0 Komentar

PASUNDAN EKSPRESCara kocok arisan online tanpa aplikasi ini disajikan untuk siapapun yang sedang ingin mengocok arisan tanpa ribet

Kocok arisan online website ini bisa dilakukan untuk arisan dan polling tanpa aplikasi sedikitpun

Sehingga tak perlu lagi kocok arisan manual yang tentu saja cukup ribet sobek kertas dulu sebelum dipilih, belum lagi menulis nama-namanya

Baca Juga:Pinjaman Online Limit 8 Juta Selain Julo, Coba Aplikasi Pinjol Legal IniRidwan Kamil Apresiasi Kemajuan di Berbagai Bidang

Dalam kocok arisan online, nama dari setiap anggota arisan akan dimasukkan ke dalam situs kocokan online.

Setelah semua nomor dimasukkan, anggota arisan online bisa memulai proses pengocokan atau pengundian secara online untuk menentukan siapa pemenang arisan tersebut.

Kocok arisan online dapat  dilakukan dengan mudah dan praktis tanpa harus berkumpul secara fisik.

Hal ini sangat berguna terutama pada masa pandemi di mana pertemuan fisik harus dibatasi.

Selain itu, kocok arisan online juga mempermudah proses pengocokan karena tidak perlu repot-repot melakukan pengocokan secara manual.

Namun, penting untuk memilih situs atau aplikasi kocokan online yang terpercaya dan aman agar keamanan data pribadi anggota arisan terjaga.

Selain arisan, cara online tanpa aplikasi ini bisa diterapkan juga untuk memilih atau untuk polling sesuatu proyek atau kerjaan yang mengharuskan memilih beberapa orang

Baca Juga:Gubernur Ridwan Kamil: Bogor Teladan Pembangunan Kota di IndonesiaPojokan 154, Punggung Presiden

Cara kerjanya pun cukup mudah, tidak seribet yang kita bayangkan. Hal ini mirip dengan Voting Suara Online

Cara Kocok Arisan Online Tanpa Aplikasi

  • Masuk ke situs kocok arisan online tanpa aplikasi di situs ini: WHEELofNAMES
  • Lalu muncul lucky wheel yang tersedia,
  • Di sebelah kanan, kita tinggal masukkan Nama-nama yang akan dipilih atau dijadwal
  • Setelah itu, kita tinggal klik logo PANAH yang ada di bulatan Lucky Wheel Untuk SPIN Nama
  • Maka Lucky wheel akan berputar dengan sendirinya
  • Lalu menunjukkan nama yang muncul
  • Untuk mengulanginya, kita tinggal putar lagi secara acak dengan mengklik logo panah yang ada di bulatan lucky wheel tadi

Cara tersebut cukup efektif untuk menentukan polling di suatu proyek atau kerjaan, untuk menentukan jadwal siapa saja yang akan menggarap kerjaan terdahulu

0 Komentar