Mata Kuliah Teknik Sipil Tiap Semester, Jurusan yang Gajinya Tinggi Saat Bekerja Nanti

Mata Kuliah Teknik Sipil Tiap Semester, Jurusan yang Gajinya Tinggi Saat Bekerja Nanti
Mata Kuliah Teknik Sipil Tiap Semester, Jurusan yang Gajinya Tinggi Saat Bekerja Nanti (dok.pexels.com/Andrea Piacquadio)
0 Komentar

4. Rekayasa Pengairan atau Hidrologi

Pada rekayasa pengairan atau hidrologi, kamu akan belajar tentang sifat dan karakteristik air, dari mulai pendistribusian, cara pengendalian, dan permasalahannya yang meliputi cara menghitung debit air, curah hujan di suatu wilayah, dan tekanan air. Karena pastinya selain membutuhkan material dan tanah, untuk membuat sebuah bangunan juga diperlukan distribusi air yang baik. Nggak cuma itu aja, rekayasa pengairan juga mempelajari tentang pembangunan waduk, irigasi, drainase, pelabuhan, dan lain-lain.

5. Transportasi

Di Jurusan Teknik Sipil kamu juga akan belajar mengenai pembangunan dalam bidang transportasi, seperti pembangunan jalan tol, jembatan, terminal, stasiun, landasan pesawat, dan masih banyak lagi. Selain itu, pada materi ini kamu diajak untuk memahami manajemen lalu lintas, manajemen parkir, dan berbagai macam masalah yang berhubungan dengan transportasi.

2. Kuliah Teknik Sipil seperti apa

Jadi, selama kuliah di Jurusan Teknik Sipil, kamu akan belajar mulai dari gambar desain bangunan, perhitungan kekuatan struktur bangunan, fondasi, struktur tanah, bangunan air, karakteristik laut dan pesisir, transportasi, lalu lintas, perhitungan biaya, perencanaan proyek, dan sebagainya.

Baca Juga:Persyaratan dan Biaya Kuliah di Turki 2023, Negara Sejarah Peradaban Islam di DuniaKuliah S1 Berapa Semester? Cek Informasi Lengkapnya Disini

3. Berapa gaji seorang Teknik Sipil

Kisaran gaji sebagian besar pekerja pada profesi Ahli Teknik Sipil – dari IDR3,446,037 untuk IDR10,269,891 per bulan – 2023. Ahli Teknik Sipil biasanya menghasilkan antara IDR3,446,037 dan IDR6,010,002 bersih per bulan pada awal pekerjaan.

4. Berapa lama kuliah S1 Teknik Sipil

Masa studi ini harus dapat diselesaikan oleh mahasiswa dalam batas waktu yang tersedia baik untuk Program studi Teknik Sipil, Program studi Arsitektur maupun Program studi Teknik Lingkungan. Masa studi mahasiswa jenjang S1 secara normal menurut kurikulum yang berlaku adalah 8 semester atau 4 tahun.

5. Lulusan teknik sipil ke mana

Namun tentu saja prospek jurusan ini tidak hanya terbatas pada proyek-proyek tersebut saja, berikut ini adalah gambaran secara umum beberapa prospek kerja teknik sipil.

• Pegawai Negeri Sipil

• Badan Usaha Milik Negara

• Menjadi Kontraktor

• Menjadi Konsultan Proyek

• Menjual Jasa Online

• Menjadi Dosen

(nym)

0 Komentar