Keindahan Wisata Sumedang Ciherang: Harga Tiket, Hingga Spot Foto Terbaik

Keindahan Wisata Sumedang Ciherang: Harga Tiket, Hingga Spot Foto Terbaik
Keindahan Wisata Sumedang Ciherang: Harga Tiket, Hingga Spot Foto Terbaik
0 Komentar

PASUNDAN EKSPRES – Sumedang Memang terkenal dengan wisatanya keren-keren banget, salah satunya wisata sumedang ciherang yang memberikan sesasi alam yang indah.

Banyak sekali spot permainan, kolam renang, spot foto yang mereka tawarkan untuk wisatawan yang berkunjung.

Harga Tiket

  • Tiket Masuk : Rp. 20.000
  • Tiket Masuk Terusan (Tiket Masuk + Semua Wahana): Rp. 40.000

Jam Buka

  • Setiap Hari mulai pukul 08.00 – 17.00 wib

Daya Tarik Wisata Ciherang 

1, Pemandangan Menyegarkan Mata

Kampung Ciherang cocok bagi pengunjung yang merindukan kehijauan alam.

2, Berendam di Kolam Renang

Baca Juga:Wisata Sumedang Kampung Toga: Rute Jalan, Harga Tiket Hingga Sensasi Berenang di Bawah PerbukitanPenginapan Sukabumi Cisaat: Sensasi Menginap di Atas Air Hingga Penginapan Yang Menyatu Dengan Alam Bebas

Jika bosan dengan kolam renang yang itu-itu aja, wisata ciherang memberikan sensasi kolam renang yang berbeda yang dibuat berbentuk bulat menurun, sensasi berenang yang menyenangkan bukan.

3, Bersantai di Prahu Bebek

lokasinya tak jauh dari kolam renang, pengunjung bisa menikmati perahu dengan keindahan pemandangan alam yang menyegarkan mata.

4, Arum Jeram Mini

buat kamu yang suka dengan wisata arum jeram, bisa mencoba arum jeram mini yang satu ini. Para pengunjung akan di arahkan untuk menelusuri sungai menggunakan prahu karet dengan rintangan bebatuan serta belokan yang tajam. Hati-hati prahunya terbalik.

Simak Artikel: Tempat Wisata di Sumedang Kampung Toga, Harga Tiket, Fasilitas Yang dan Rute Yang Harus Kamu Lewati 

5, Spot Foto Unik

rasanya klo tidak mengabadikna waktu liburan sangat kurang ya, di sini terdapat spot foto yang unik loh. kamu akan menaiki sepeda di atas ketinggin lalu kamu akan tercapture dengan backgroun pohon pinuh yang menjulang tinggi.

6, Outbond Anak

Liburan tanapa bawa anak-anak atau keponakan rasanya ada yang kurang ga sih?

Jika kamu membawa keponakan atau anak kamu bisa membawanya untuk bermain di outbont anak yang satu ini, wahanya sangat seru hingga lupa dengan dunia.

7, Bermain Mini Cros

0 Komentar