4 Cara Membuka Pola Ponsel Yang Lupa Di Perangkat Anda

Cara Membuka Pola Ponsel Yang Lupa Atau Terkunci
Cara Membuka Pola Ponsel Yang Lupa Atau Terkunci
0 Komentar

PASUNDAN EKSPRES – Ingin tahu bagaimana cara membuka pola ponsel yang lupa? Jangan khawatir, kami akan memberikan panduan untuk membuka pola atau sandi ponsel yang terkunci.

hal Ini mencakup langkah-langkah untuk membuka pola ponsel yang lupa atau  terkunci baik dengan menggunakan kata sandi maupun PIN.

Pola, PIN, dan kata sandi yang di gunakan pada ponsel saat ini sangat penting untuk melindungi data pribadi dari akses yang tidak sah.

Baca Juga:“United TX3000: Motor Listrik Subsidi Termahal dengan Jarak Tempuh 120 Km”Sorot Spesifikasi Honda Elevate, Harga di Bawah Rp 200 Juta

Dengan mengunci ponsel, Anda menjaga keamanan informasi penting seperti daftar kontak, email, dan akun media sosial Anda.

Keamanan ini bahkan lebih krusial jika Anda memiliki aplikasi keuangan seperti OVO, Dana, atau GoJek di ponsel Anda.

Meskipun penggunaan fitur kunci ponsel ini terkadang merepotkan, keamanan data Anda jauh lebih berharga.

Namun, terkadang kita lupa pola atau sandi yang kita atur, sehingga mengakibatkan kita tidak dapat mengakses ponsel atau aplikasi di dalamnya.

Namun, jika Anda merasa khawatir karena lupa, kami akan memberikan cara efektif untuk membuka pola ponsel yang lupa atau terkunci, termasuk yang berbasis Samsung, Xiaomi, OPPO, dan vivo.

Cara Membuka Pola Ponsel yang Lupa

Berikut adalah panduan untuk membuka ponsel yang lupa pola tanpa perlu mereset ponsel atau mengembalikannya ke pengaturan pabrik:

Menggunakan Opsi “Lupa Pola

Cara ini dapat di gunakan pada berbagai jenis ponsel. Berikut adalah langkah-langkahnya:

Baca Juga:Toyota Fortuner 2024: Perubahan Total yang Mengesankan“Intip Spesifikasi Toyota Rumion 2023: MPV Kembar Suzuki Ertiga”

  1. Coba masukkan pola sembarang beberapa kali hingga Anda melihat opsi “Lupa pola.”
  2. Ketuk “Lupa pola.”
  3. Masukkan akun Google (username dan password) yang digunakan di ponsel yang lupa pola.
  4. Atur kunci layar baru.

Perlu diingat bahwa cara ini hanya berlaku untuk ponsel Android dengan versi OS 4.4 atau lebih rendah.

Cara Membuka Ponsel yang Terkunci

Jika langkah di atas tidak berhasil, Anda dapat mencoba cara berikut sesuai dengan merek ponsel Anda. Namun, perlu diingat bahwa cara ini melibatkan pengaturan ulang pabrik dan akan menghapus semua data ponsel.

1. Membuka Ponsel Samsung yang Terkunci

Untuk membuka ponsel Samsung yang terkunci, Anda perlu melakukan hard reset sebagai berikut:

0 Komentar