PASUNDAN EKSPRES – Cara reset hp Samsung yang terkunci pin dan pola ini tidak terlalu rumit jika dilakukan dengan teliti dan kesabaran
Cara reset hp Samsung yang terkunci pin dan pola ini bisa dicoba sendiri di rumah sebelum dibawa ke tempat service Hp
Biasanya kita lupa pola atau pin Hp, dalam hal ini Hp Samsung adalah rata-rata disebabkan seringnya gonta-ganti pin atau pola hp
Baca Juga:PLN Ajak Masyarakat ikuti Promo Tambah Daya hingga Akhir September 2023 Hingga 5.500VA hanya Rp202.300Daftar Harga Pampers Semua Merk Tahun 2023, Pampers atau Popok Nih?
Sehingga kadangkala terlupa, bahkan mengira pin dan pola adalah pin dan pola yang dulu dibuat sebelum diganti
Cara reset hp Samsung yang terkunci Pin dan Pola ini bisa dicoba dengan 4 metode yang bisa dipilih untuk digunakan
Pilih salah satu metode di bawah ini, jika cara reset hp Samsung yang pertama tidak berhasil, maka bisa dicoba cara berikutnya.
Namun, pastikan telah melakukan backup data terlebih dahulu sebelum melalukan Cara reset hp Samsung yang terkunci pin dan pola tersebut
Lagi Mau Stalking IG Mantan Lewat WA? Begini Cara Mengetahui Nomor WhatsApp Orang Lain di Instagram
Apabila mempunyai HP Samsung yang terkunci dan tidak dapat membuka kunci layar, jangan khawatir karena ada beberapa cara untuk mereset HP Samsung Anda.
Dalam artikel ini, kami akan membahas beberapa cara untuk mereset HP Samsung yang terkunci.
Baca Juga:Profil Vina Muliana, Pegawai BUMN dan Konten Kreator TikTok yang Viral Masuk Jalur Ordal, Begini KlarifikasinyaTikTokers Pemula Boleh Coba, 6 Cara Menambah Followers TikTok 90K Gratis, Harus Konsisten!
Cara Reset Hp Samsung yang Terkunci Pin dan Pola
1. Reset dengan Kombinasi Tombol
Cara reset hp Samsung yang terkunci Pin dan pola, yang pertama untuk mereset HP Samsung yang terkunci adalah dengan menggunakan kombinasi tombol.
- Matikan HP Samsung Anda.
- Tekan dan tahan tombol Volume Up, Tombol Power, dan Tombol Home secara bersamaan.
- Tahan ketiga tombol tersebut sampai muncul logo Samsung.
- Setelah itu, lepaskan ketiga tombol tersebut.
- Tunggu beberapa saat sampai muncul menu recovery.
- Pilih opsi “Wipe data/factory reset” menggunakan tombol Volume Down untuk navigasi dan Tombol Power untuk memilih.
- Konfirmasi pilihan Anda dengan memilih opsi “Yes”.
- Tunggu proses reset selesai.
- Setelah selesai, pilih opsi “Reboot system now” untuk memulai ulang HP Samsung Anda.