HP Lipat Makin Terjangkau Berikut 5 Rekomendasi Terbaik 2024

HP Lipat Makin Terjangkau Berikut 5 Rekomendasi Terbaik 2024
HP Lipat Makin Terjangkau Berikut 5 Rekomendasi Terbaik 2024
0 Komentar

Layar Foldable LTPO2 OLED 8.02 inci, 1914 x 2160 piksel, chipset Qualcomm SM8475 Snapdragon 8+ Gen 1 (4 nm), dan prosesor octa-core hingga 3,19 GHz Cortex-X2.

RAM 12 GB dengan pilihan memori internal 256 GB, 512 GB, 1 TB.

Kamera belakang 50 MP dan kamera depan 20 MP.

Kapasitas baterai Li-Po 4500 mAh, dengan harga mulai dari Rp19 juta hingga Rp26 juta.

  • Huawei Mate Xs 5G

Huawei Mate Xs 5G adalah ponsel flagship dengan desain lipat revolusioner dan engsel Falcon Wing inovatif.

Dilengkapi dengan kamera Supersensing Leica Quad Camera System 40 MP.

Baca Juga:KUR Syariah Pegadaian 2024 Cek Syarat dan Caranya!5 Resep Modal Rp 10 Ribu Bisa Masak Hemat dan Lezat

Layar Foldable OLED 8,0 inci, 2200 x 2480 piksel, chipset Kirin 990 5G (7 nm+), dan prosesor octa-core hingga 2,86 GHz Cortex-A76.

RAM 8 GB dengan memori internal 512 GB dan kamera belakang 40 MP.

Kapasitas baterai Li-Po 4500 mAh, dengan harga mulai dari Rp41 jutaan hingga Rp44 jutaan.

  • Vivo X Flip

Vivo X Flip hadir dengan layar Dynamic AMOLED 2X 6,7 inci cocok untuk berbagai aktivitas harian.

Ditenagai oleh chipset Snapdragon+ Gen 1, RAM 8 GB, dan pilihan memori internal 128 GB, 256 GB, hingga 512 GB.

Kamera belakang 12 MP Wide dan kamera depan 10 MP, dengan kapasitas baterai 3700mAh.

Vivo X Flip dibanderol dengan harga mulai dari Rp12 jutaan hingga Rp15 jutaan.

0 Komentar