Food Estate, Kemandirian Bangsa dalam Pandangan Islam

Food Estate, Kemandirian Bangsa dalam Pandangan Islam
0 Komentar

Negara memberikan bantuan teknis, teknologi dan litbang, informasi, dan modal kepada rakyat yang mampu berusaha/bekerja.

Negara menghilangkan sektor non riil, sehingga harta hanya akan berputar di sektor riil (produksi dan distribusi barnag dan jasa). Dengan begitu semua kegiatan ekonomi akan berefek langsung pada kemajuan perekonomian secara riil.

Ini semua akan terwujud apabila negara menerapkan sistem Islam. Maka, yang dibutuhkan hari ini adalah realisasi penerapan syariah kafah. Menunda penegakkannya hanya akan semakin menyengsarakan manusia di seluruh dunia.
Wallahu a’lam bishshawab.

0 Komentar