Makanan Sesajen, Ini Makna Khusus dari Sejumlah Sajiannya

Makanan Sesajen, Ini Makna Khusus dari Sejumlah Sajiannya (ilustrasi kopi hitam)
Makanan Sesajen, Ini Makna Khusus dari Sejumlah Sajiannya (ilustrasi kopi hitam)
0 Komentar

4. Buah Kelapa

Hampir semua bagian dari kelapa dapat dimanfaatkan bagi kebutuhan hidup. Mulai dari daun, batang, akar, buah, hingga batok kelapanya pun berguna untuk kelangsungan hidup.

Nah, karena itulah buah ini banyak dipakai untuk sesajen dengan harapan dapat dapat memberikan kehidupan yang makmur.

5. Kopi Hitam

Kopi hitam menjadi minuman yang rutin diminum oleh para leluhur pada zaman dahulu. Oleh sebab itu, kopi juga menjadi salah satu minuman yang juga digunakan untuk sesajen.

Baca Juga:Wakil Ketua Bidkum PDIP Endang Supriadi Mengundurkan Diri, Ini AlasannyaMenjamin Kepastian Iklim Berusaha dan Berjalannya Reformasi Struktural, Dunia Usaha Optimistis Menyikapi Penyempurnaan UU Cipta Kerja

Sesuai dari keyakinan masyarakat, kopi hitam dihidangkan untuk para arwah leluhur yang pulang untuk mengunjungi keluarganya yang masih hidup. Kopi hitam yang dipakai adalah kopi hitam yang pekat tanpa gula biasanya. (Jni)

0 Komentar