Daftar Motor yang Dilarang Gunakan Pertalite Meski Pakai MyPertamina

Daftar Motor yang Dilarang Gunakan Pertalite Meski Pakai MyPertamina
0 Komentar

OTOMOTIF – Seperti diketahui sebelumnya, bahwa Pemerintah lewat Pertamina akan secara bertahap memberlakukan aturan pembelian BBM bersubsidi yang tepat sasaran.

Sebab, pada fakta di lapangan, Pertamin mengungkap sebanhak 60 persen masyarakat yang menggunakan BBM bersubsidi merupakam masyarakat yang termasuk kalangan kaya.

Irto Ginting sebagai Corporate Secretary Pertamina Patra Niaga menjelaskan

“Sebanyak 40% masyarakat rentan dan miskin hanya mengonsumsi 20% dari total subsidi energi tersebut,” terang Irto Ginting.

Baca Juga:Bugatti Rilis Skuter Listrik Pertama, Harganya Bersahabat!Bukan Pemersatu Bangsa, Aura Kasih Dijuluki Janda Rasa Perawan, Begini Responnya

Penggunaan subsidi yang kurang tepat sasaran tersebut mendorong Pertamina Patra Niaga sebagai Subholding Commercial and Trading Pertamina mengusahakan suatu mekanisme yang bisa memastikan subsidi pertamina agar tetap sasaran.

Irto memaparkan, bahwa subsidi yang tepat sasaran tersebut pentinh, mengingat Pemerintah sudah mengalokasikan dana sampai Rp 520 triliun untuk subsidi energi pada tahun 2022.

Usaha untuk menciptakan mekanisme penyaluran BBM Subsidi itu pun merupakan pelaksanaan dari Peraturan Presiden No 191 Tahun 2014 serta Surat Keputusan (SK) Kepala BPH Migas No 04/P3JBT/BPH Migas/KOM/2020.

Pertamina akan membatasi penggunaan bahan bakar subsidi RON 90 atau Pertalite untuk motor dengan kapasitas mesin di atas 250 cc.

Akan tetapi, ketentuan terkait hal itu saat ini masih dipersiapkan.

Daftar Motor yang Dilarang Gunakan Pertalite Meski Pakai MyPertamina

Motor roda dua dengan mesin kubikasi di atas 250 cc yang beredar di Indonesia untuk merek Honda seperti:

  • CB650R,
  • CB500X,
  • CBR600RR,
  • CBR1000RR,
  • X-ADV,
  • CRF1100L Africa Twin Adventure Sport, dan Gold Wing.

Merek Yamaha:

  • Skutik bongsor T Max, MT09 dan ada MT07.

Merek Kawasaki:

  • Ninja ZX10R,
  • Ninja H2,
  • KX450,
  • Versys 1000,
  • Vulcan S.

Merek BMW:

Baca Juga:Manjur! Ini Rekomendasi Obat Migrain di Apotek yang Bagus, Lengkap Obat AlaminyaTambah Ketat! Youtube Rilis 3 Peraturan Baru 2022, Akun Penyamar Harap Waspada

  • Seluruh produk roda dua BMW diketahui memiliki kubikasi di atas 250 cc,
  • Triumph.

Merek Suzuki

  • Saat imi Belum Ada

Pertamina nantikam memberlakukan mekanisme baru yang tenhah diuji coba dan dimulai dengan pendaftaran di Website MyPertamina.

Pendaftaran itu bertujuan dimaksudkan untuk pencocokan data berbasis sistem atau digital.

Aplikasi tersebut diketahui berfungsi menjadi media identifikasi dalam pembelian bahan bakar subsidi oleh masyarakat.

0 Komentar