Hallo teman-teman internet di manapun kalian berada. Seperti judul di atas, 5 Tempat Wisata Bandung Viral Di Sosmed
Perlu kalian ketahui saat ini banyak sekali Tempat Wisata Baru di Bandung yang hadir dan beroperasi di dalam kota bandung.
Sebagai daerah yang dikelilingi banyak pegunungan seperti di Gunung Tangkuban Perahu, Gunung Burangrang, Gunung Nini, Gunung Artapela, kemudian Gunung Putri, Bukit Tunggul, Gunung Batu, Gunung Puntang, Gunung Malabar dll
Baca Juga:Free Link Mod Terbaru Getting Over It 2022Free link Drakor Dewasa Somebody Sub Indo.
Tempat Wisata Baru di dalam Kota Bandung, Tempat Wisata Baru di Kabupaten Bandung Selatan yang meliputi Ciwidey, Pangalengan, Ujung Berung dll,
serta Tempat Wisata di Bandung Utara seperti Dago dan tentu saja sejumlah Tempat Wisata Baru yang terdapat di Bandung Timur dan juga Cimahi.
Apa saja Tempat – Tempat Wisata Baru di Bandung yang ada di dalam Kota Bandung dan wajib untuk kita ketahui dan kunjungi ?
5 Tempat Wisata Bandung Terbaru Viral Di Sosmed
1. Lampion Park Tegallega Bandung
Di dalam bahasa Sunda, Tegalega bisa diartikan dengan makna lapangan yang luas, dan sesuai dengan faktanya bahwa tempat ini memiliki luas sekitar 17 hektar.
Sejarah Lampion Park di Tegallega Bandung mencatat bahwa tempat ini secara resmi dibuka untuk umum sebelum lebaran 2019, tepatnya pada tanggal 24 Mei 2019.
Daya tarik wisata yang dimiliki Lampion Park Tegallega Bandung yang wajib anda ketahui.
Baca Juga:Free Link Serial Drakor Reborn Rich Eps 9Free Link Tebaru Mod Apk MX Bike Unlimited Money
Terdapat banyak tempat – tempat duduk yang diletakan berada tepat di samping kanan dan kiri replika dinosaurus.
Tempat makan yang menjual Makanan Khas Bandung seperti Kupat Tahu Daun Pisang, Mie Berkat, Nasi Kuning dan Nasi Bakar, Bakmi,
Lalu ada juga Tempat Ngopi di Bandung atau Coffee Shop di Bandung seperti Kopi Florist, Warkop Teh Dewi hingga tempat jual Oleh – Oleh Khas Bandung pun ada.
Taman lampion di tegallega bandung ini buka mulai dari jam 08.00 siang hingga pukul 21.00 WIB.
Lokasinya berada di Jalan BKR, Ciateul, Kecamatan Regol, Kota Bandung, Jawa Barat
2. Hutan Menyala Djuanda Bandung