OOTD Kemeja Putih Perempuan Hijab, Simple dan Kece!

OOTD Kemeja Putih Perempuan Hijab, Simple dan Kece!
0 Komentar

Pasundan EkspresOOTD kemeja putih selalu banyak dicari orang.

Rasanya kemeja putih adalah salah satu baju wajib yang hampir dimiliki oleh semua orang.

Sebab, kemeja putih adalah pakaian yang bisa dipakai untuk acara apa saja.

Kamu tidak perlu bosan untuk memakainya karena hal tersebut dapat di atasi dengan meniru OOTD kemeja putih  agar tampilanmu tidak membosankan.

Baca Juga:Manfaat Serum Hanasui untuk Wajah, Bisa Cegah Jerawat!Susu Penambah Berat Badan usia 20 Tahun ke Atas, Intip Rekomendasi nya di Sini!

OOTD kemeja putih dan celana jeans dapat dipadukan dengan hijab akan memberikan kesan casual nan simple.

Kamu juga bisa mencoba OOTD kemeja putih dan jeans hijab berikut untuk kegiatan sehari-hari, seperti untuk pergi kuliah dan hangout.

OOTD Kemeja Putih Perempuan Hijab, Simple dan Kece!

Kemeja oversize dan jeans

Kemeja oversize memang selalu menjadi andalan, coba kamu pakai dengan bawahan Flare Jeans.

Kemudian dengan hijab berwarna netral, jangan lupa untuk memakai tas Sling Bag yang senada dengan hijab.

Gunakan kemeja tunik polos

Untuk membuat tampilan yang anggun, kemeja tunik polos dapat kamu kenakan dengan jeans.

Kamu dapat membuka kancing tersebut atau memadukannya dengan belt. Untuk sendalnya, kamu dapat memakai sneaker putih.

Pakai Kemeja ala 80-an

Baca Juga:Download Film High and Low The Worst X Cross Sub IndoNonton Anime Record of Ragnarok Season 2 Full Episode, Klik Link Legalnya di Sini!

Memasukan kemeja ke celana juga dapat kamu coba, jangan lupa untuk memakai belt kecil agar tampilanmu terlihat manis. Pakai warna hijab yang senada dengan sandal yang kamu kenakan.

Gunakan Kemeja Sebagai Outer

Buat kesan Stylish dengan Oversize kemeja putih yang kamu pakai sebagai outer. Untuk dalamannya dapat memakai kaos polos dengan warna serupa. Tampil Lebih Sporty dengan Sneakers Hitam. Atau gunakan flatshoes untuk tampilan yang feminim.

Pakai Kemeja Putih Bordir

Kamu harus mencoba OOTD kemeja putih bordir,  padukan dengan celana jeans. Tampilan ini cocok untuk menemani kamu untuk pergi bermain bahkan ke kantor.

Alasan Harus Memakai Kemeja Putih

Terlihat simple dan menarik

Warna putih dipercaya akan memberikan kesan yang sederhana, namun menarik. Hal tersebut yang menjadikan kamu tidak perlu bersusah payah untuk memadu padankan baju berwarna putih dengan fashion item lainnya.

0 Komentar