Nonton Anime Black Clover, Tapi Tidak Tau Fakta Asta Ini Kebangetan, Ada 7

Nonton Anime Black Clover: Sword of The Wizard King (2023) Di Mana?
Nonton Anime Black Clover: Sword of The Wizard King (2023) Di Mana? (dok.Anime News)
0 Komentar

Sayangnya, Asta hanya tertarik pada seorang biarawati yang merawatnya sejak kecil.

5. Nama Panjang Asta

Di dalam anime, nama panjang Asta masih menjadi misteri karena setelah lahir, dia ditinggalkan di sebuah gereja di desa Hage, dan dibesarkan oleh seorang pastor dan biarawati.

Namun, dalam manga One-shot Black Clover, dijelaskan bahwa nama belakang Asta adalah Staria.

6. Dilatih oleh Prajurit Musuh

Baca Juga:Heboh! Ada Nama Messi di Manifest Penerbangan Timnas Argentina ke IndonesiaKalau Kamu Tahun ini Berkurban, Ini Batas Waktu Kamu Potong Kuku dan Rambut Idul Adha 2023

Pada saat itu, Kerajaan Diamond dapat dianggap sebagai musuh Kerajaan Clover.

Setelah mendapatkan pedang dan grimoire-nya, Asta berlatih menggunakannya di hutan.

Selama waktu itu, dia bertemu dengan Fanzell Krueger, seorang pelatih pasukan di Kerajaan Diamond.

Setelah secara tidak sengaja membantu Fanzell, Asta belajar menggunakan pedang dengan baik dari dia. Dengan kata lain, Fanzell Krueger adalah guru Asta.

7. Sifatnya Mirip dengan Sang Pengarang

Dalam sebuah wawancara pada tahun 2017 dengan Yuki Tabata di majalah Shonen Jump, sang pengarang Black Clover ini mendapat pertanyaan dari tim VIZ tentang karakter dalam Black Clover yang paling mirip dengannya.

Yuki Tabata menjawab bahwa karakter tersebut adalah Asta. Setelah menjawab pertanyaan tersebut, editor Tabata, Katayama, mengungkapkan persetujuannya.

Menurut Katayama, sifat Asta yang selalu positif dan tidak pernah diam sangat mirip dengan sang pengarang.

0 Komentar