Resep Nasi Kuning Rice Cooker Gak Mudah Basi, Tahan Seharian

Resep Nasi Kuning Rice Cooker Gak Mudah Basi, Tahan Seharian
Resep Nasi Kuning Rice Cooker Gak Mudah Basi, Tahan Seharian (dok.Youtube.com/tri pujis)
0 Komentar

PASUNDAN EKSPRESResep nasi kuning rice cooker bisa jadi pilihan lezat buat,

yang gak mau ribet menggunakan alat masak lebih dari satu saat memasak hidangan ini.

Nasi kuning adalah salah satu satu olahan nasi paling populer di Indonesia,

yang biasanya untuk memperingati perayaan besar.

Baca Juga:Resep dan Cara Membuat Mie Ayam Sederhana, Enak dan MurahSinopsis Film Shah Rukh Khan Jawan (2023), Raih 112 Juta Penonton!

Gak sesusah dulu, kali ini kita bisa membuat nasi kuning rice cooker yang mudah dan praktis.

Langkah kedua : Haluskan bawang merah, bawang putih, kunyit, kemiri, dan laos. Bisa menggunakan blender ayau ulekan. Sisihkan.

Langkah ketiga : Siapkan wajan untuk menumis. Masukkan minyak secukupnya. Letakkan bumbu halus tadi sembari diaduk-aduk.

Langkah keempat : Jangan lupa masukkan jahe yang sudah digeprek, merica bubuk, dan garam. Masukkan juga serai, daun salam, dan daun jeruk ke dalam tumisan.

Langkah keempat : Tumis bumbuhingga benar-benar harum. Setelah harum, matikan kompor. Sisihkan.

Langkah kelima : Masukkan bumbu tumis ke dalam panci rice cooker. Aduk bumbu supaya tercampur rata dan airnya berubah warna menjadi kuning.

Langkah keenam : Masukkan daun pandan yang sudah diikat dan santan instan. Aduk sekali lagi dan masukkan ke dalam rice cooker. Masak lagi selama kurang lebih 30 menit.

hanya saja pastikan kebersihan bahan yang digunakan ya.

0 Komentar