Sering di depan Laptop? Kode Perintah CMD Beserta Fungsinya ini Wajib Kamu Ketahui

kode perintah dasar cmd
kode perintah dasar cmd
0 Komentar

2. Kode Perintah CMD dan Fungsinya – Perintah CMD Dasar: PING

Kode perintah CMD dasar – PING ini fungsinya untuk:

A. Menganalisis permasalahan jaringan
B. Menganalisis On atau Off sebuah Domain / Informasi IP

Beragam parameter juga digunakan oleh Hacker dalam Perintah PING ini. Pada dasarnya CMD padaWindows berupa perintah PING ini bertujuan mentransfer 4 buah paket kode.

PING X.X.X.X (X alamat IP)

Baca Juga:Kejernihan Hati, Kunci Penguasaan IlmuRima Anissa Ubah Masakan Rumahan jadi Gaya Profesional

Ping 8.8.8.8 (untuk cek Ping Google, 8 adalah kode IP kepunyaa raksasa internet: Google)

Atau apabila belum mengetahui alamat sebuah IP dari suatu domain, kita bisa mengetikkan seperti ini, Contoh: apabila kita tidak tahu alamat IP Google, ketikkan : ping www.google.com

Cara penggunaan dasar – Cara Ping IP:

Misalnya Cek Ping Google

Tekan Windows + R berbarengan,
Muncul “Dialog Run”
Ketik CMD
lalu Enter
kemudian ketikkan PING 8.8.8.8
lalu Enter

3. Kode Perintah CMD dan Fungsinya – Perintah CMD Dasar: Perintah Tracert

Tracert atau lebih dikenal dengan Traceroute hampir ada disetiap jaringan:
*Windows
*Linux
*Modem
*Wireless API
*Server, dan:
*Router

Akan tetapi Parameter perintah dan juga nama yang digunakan agak terdapat perbedaan.

Kode peritah Tracert atau Traceroute ini berfungsi untuk:

A. Paket data yang bertujuan ke Host/IP Tertentu, bisa kita lacak jalurnya dengan Perintah
Traceroute ini.

Tracert x.x.x.x Atau bisa juga: Tracert www.google.com

Baca Juga:Berikut Besaran Gaji Guru Ngaji, Marbot dan Amil di KarawangAlhamdulillah, Ada Anggaran Rp3 Miliar untuk Gaji Guru Ngaji

Contoh cara traceroute:

Tekan Windows + R berbarengan,
Muncul “Dialog Run”
Ketik CMD
lalu Enter
kemudian ketikkan tracert
lalu Enter

Note: Sekedar info untuk diketahui, bahwa terdapat perbedaan antara Hacker dan Cracker

1. Hacker adalah Seseorang yang mencari kelemahan suatu sistem, namun biasanya akan diberitahukan kepada yang punya sistem, untuk diperbaiki

2. Cracker ialah Seseorang yang mencari kelemahan dan menyusup ke suatu sistem atau jaringan dengan tujuan merusak atau untuk kepentingan pribadi

Jadi hacker yang selama ini sering diartikan sebagai peretas sebuah situs tentu saja kurang benar, meskipun prinsip kerja Hacker dan Cracker hampir sama.

Prinsip kerja Hacker dan Cracker yang hampir sama tersebut adalah Mencari Suatu kelemahan keamanan suatu sistem, baik itu sistem situs atau sistem lainnya yang berhubungan dengan Dunia Jaringan Komputer dan Internet. (/JUNI)

0 Komentar