PASUNDANEKSPRES – Game memang selalu menjadi pilihan utama apabila sedang mengalami kepenatan, terutama jenis game yang tidak bergantung pada internet atau game offline.
Namun, tidak semua kumpulan game offline memiliki gameplay menarik bisa kamu download secara gratis. Ada beberapa game yang harus kamu beli terlebih dahulu untuk dapat memainkannya.
Meskipun harus membayar, kamu tidak akan kecewa ketika sudah mendownload kumpulan game offline ini.
Baca Juga:Catat! Berikut Manfaat Beras Merah untuk KesehatanSoto Banjar, Kuliner Ikonik Kalimantan Selatan
Simak rekomendasi kumpulan game offline Android terbaik 2022 yang dilansir dari JalanTikus berikut ini!
Kumpulan Game Offline Android Terbaik 2022: Grafik HD dan Gameplay Juga Menarik!
1. Candy Crush: Gratis
Cara bermain Candy Crush ini sangat mudah. Kamu hanya perlu mengumpulkan minimal 3 buah pernen. Semakin sering menang, maka semakin tinggi level kamu. Akan tetapi kamu membutuhkan strategi agar bisa menaikkan level, karena semakin tinggi level, semakin sulit pula misi untuk menyelesaikan permen.
2. Epic Conquest: Gratis
Cara mainnya cukup mudah. Dimana pemain hanya perlu memilih satu dari empat karakter yang disediakan, namun pada awal permainan, kamu hanya bisa memilih dua di antara Edna dan Alaster saja.
Nah, masing-masing pada karakter memiliki tipe permainan yang beda, dimana Edna merupakan seorang penyihir api, hingga kemampuan bertarungnya dengan menembak-nembakan api, sementara itu Alaster merupakan ksatria, jadi ia bertarung dengan jarak dekat menggunakan pedang.
3. Shadow of Death: Dark Knight: Gratis
Cara bermainnya cukup mudah, kamu hanya perlu mengarahkan karakter stickman untuk memberikan combo-combo yang mematikan dalam melawan musuh.
4. N.O.V.A Legacy
Memiliki sepuluh level permainan yang tersedia dengan latar belakang luar angkasa hingga hutan belantara.
Baca Juga:Komitmen Si Tajam, Deni: 110 Relawan Tagana Siap Tanggulangi BencanaPerlu Diingat, Pengusaha Dihimbau untuk Memberikan Upah Lembur kepada Karyawan yang Masuk Di Tanggal Merah Nasional
Gameplay serta grafik dari game satu ini juga bagus banget, lho. Bahkan, bisa dibandingkan dengan game-game di konsol PS.
5. Real Racing 3
Real Racing 3 memiliki kontrol dan grafis yang sangat realistis. Nggak heran kalau game ini dianggap sebagai salah satu game dengan grafik terbaik di Android.
6. Minecraft: Rp 99.000
Minecraft Pocket Edition ini permainan offline Android jenis petualangan yang bisa membebaskan kamu untuk melakukan apapun sesuai dengan keinginanmu.