PASUNDAN EKSPRES – Faiza (putri) atlit renang perairan terbuka (OWS) mencetak emas pertama untuk Kabupaten Subang di Porprov XIV Jabar.
Sedangkan di kelas 500M dan An Hafiz (putra) di kelas 500m mencetak medali perak.
Renang perairan terbuka adalah salah satu disiplin renang yang diperlombakan di luar ruangan. Renang untuk jenis ini dapat dilakukan di beberapa tempat, termasuk di danau, sungai dan lautan.
Baca Juga:Jadwal Bola Hari Ini di SCTV, Real Madrid Menjamu Celtic di Bernabeu Live di SCTVJadwal Bola Hari Ini, Juventus VS PSG Matchday Terakhir Grup H Liga Champions
Awal mula renang jenis ini dimulai pada 3 Mei 1810, ketika Lord Byron berenang mewati sungai Hellespont (sekarang dikenal dengan Dardanelles) dari Eropa ke Asia.
Pada edisi pertama Olimpiade Musim Panas di Kota Athena pada tahun 1896, kompetisi renang digelar di perairan terbuka.