Cara Membuat VISA dan Biaya Pembuatannya Terbaru 2022

Cara Membuat VISA dan Biaya Pembuatannya Terbaru 2022
0 Komentar

VISA belajar

Visa ini hanya bisa diperuntukkan untuk siswa atau mahasiswa yang mengambil studi ke luar negeri.

Visa belajar berlaku selama masa studi.

VISA pertukaran pelajar

Ada juga jenis visa pertukaran pelajar yang bisa diberikan oleh siswa atau mahasiswa yang mengambil program pertukaran pelajar. Visa ini pun berlaku hingga masa studi selesai.

VISA kunjungan keluarga

Visa ini hanya bisa dikeluarkan saat kamu akan mengunjungi keluarga yang ada di luar negeri.

Jangka waktu kunjungan pun tidak lebih dari 90 hari.

Baca Juga:Baca Manhwa Marry My Husband Chapter 59 Subtitle Indonesia, Kejadian Setelah Pernikahan Ji Woo dan Jihyuk!Daftar SIM Online untuk Pengendara Motor dan Mobil 2022, Berikut Cara-caranya!

Exit VISA

Visa ini diberikan untuk Warga Negara Asing (WNA) yang dipenjara di sebuah negara.

Exit visa juga menjadi bukti bahwa warga negara tersebut.

Syarat Membuat VISA

Dalam pengajuan visa, kamu pun perlu menyiapkan sejumlah dokumen yang akan diberikan kepada Kedubes.

Ada baiknya kamu menyiapkan seluruh dokumen tersebut hingga benar-benar lengkap.

Berikut syarat untuk mengajukan pembuatan visa:

  • Paspor asli dan fotokopi
  • KTP asli dan fotokopi
  • Pas foto sesuai persyaratan
  • Formulir permohonan pengajuan visa
  • Bukti pembayaran visa
  • Surat keterangan sponsor
  • Surat keterangan kerja
  • Rekening koran atau slip gaji tiga bulan terakhir
  • Jadwal perjalanan dan lama tinggal
  • Surat keterangan sehat

Biaya Pembuatan VISA

Proses pembuatan visa memerlukan biaya yang berbeda-beda tergantung jenis visa yang kamu ajukan.

Kamu perlu menyiapkan dana minimal Rp100 ribu dan bisa lebih mahal lagi.

Untuk kunjungan wisata, biaya pengajuan visa yang dibebankan sebesar Rp500 ribu.

Pembayaran akan dilakukan saat kamu mulai pengajuan visa.

Kamu harus menyimpan bukti pembayaran atau transfer tersebut sebagai berkas yang akan dilampirkan dalam pengajuan visa.

Baca Juga:Baca Manga Mashle: Magic and Muscles Chapter 136 Sub Indo, Menceritakan Pertarungan Mash Vs Doom!Free Link Download Lensa App v4.2.14.674 Mod Apk Terbaru 2022, Unlock All Fitur Premium!

Pembayaran pun hanya dilakukan satu kali dan kamu tidak akan dimintai pembayaran apa pun lagi saat proses pengajuan berlangsung.

Tahapan Cara Membuat VISA

Setelah menyiapkan dokumen, ada beberapa langkah yang harus dilakukan dalam pengajuan visa.

Pastikan kamu mengikuti semua langkah di bawah ini dalam pembuatan visa:

  1. Mendaftarkan diri melalui visa center
  2. Penyerahan berkas persyaratan
  3. Proses verifikasi data
  4. Proses wawancara
  5. Pengambilan visa
0 Komentar